Soal UTS PTS Mapel Tema 5 Kelas 3 SD MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

2 Maret 2022, 11:40 WIB
Berikut ini latihan soal UTS PTS Tema 5 untuk Kelas 3 SD MI semester 2 yang dilengkapi dengan kunci jawabannya. /pixabay.com/Hermann

RINGTIMES BANYUWANGI  – Simak latihan soal UTS PTS Tema 5 Kelas 3 SD MI semester 2 terbaru 2022 yang dilengkapi dengan kunci jawaban berikut ini.

Adanya latihan soal UTS PTS Tema 5 yang dilengkapi dengan kunci jawaban ini diharapkan dapat membantu proses belajar adik-adik yang duduk di Kelas 3 SD MI.

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 2 Maret 2022, berikut ini latihan soal UTS PTS Tema 5 Kelas 3 SD MI semester 2 terbaru 2022 yang dilengkapi dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTs, Lengkap dengan Jawaban

1.Menjaga persatuan dan kesatuan adalah sikap yang sesuai sila ke...

A.1

B.2

C.3

D.4

jawaban : C. 3

2.Saling menghormati antar pemeluk agama, sikap yang sesuai Pancasila sila ke ...

A.pertama

B.kedua

C.ketiga

D.keempat

jawaban : A. pertama

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTS Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

3.Yang bukan merupakan keberagaman bangsa Indonesia adalah...

A.suku bangsa

B.jenis makanan

C.kebudayaan

D.bahasa nasional

jawaban : B. jenis makanan

4.Bergotong royong adalah melakukan suatu pekerjaan secara...

A.sendiri-sendiri

B.individu

C.bersama- sama

D.acak

jawaban : C. bersama- sama

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS IPS Kelas 8 SMP MTs Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

5.Perbedaaan suku dan budaya menunjukkan bahwa kita bangsa yang ...

A.kaya

B.miskin

C.bodoh

D.tertinggal

jawaban : A. kaya

Itulah latihan soal UTS PTS Tema 5 untuk Kelas 3 SD MI semester 2 yang dilengkapi dengan kunci jawaban.

Disclaimer: Konten ini dibuat untuk membantu adik-adik dalam proses belajar dan memahami materi pelajaran tersebut.***

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler