Latihan Soal UTS IPA Kelas 8 SMP Semester 2 Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

3 Maret 2022, 20:20 WIB
Berikut ini latihan soal UTS IPA untuk kelas 8 SMP semester 2 terbaru 2022 dilengkapi kunci jawabannya /Pexels/Lilartsy.


RINGTIMES BANYUWANGI – Simak latihan soal UTS IPA kelas 8 SMP semester 2 terbaru 2022 yang dilengkapi kunci jawaban berikut ini.

Adanya latihan soal UTS IPA yang dilengkapi kunci jawaban ini diharapkan dapat membantu proses belajar adik-adik yang duduk di kelas 9 SMP.

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada Kamis, 3 Maret 2022, berikut ini latihan soal UTS IPA kelas 8 SMP semester 2 terbaru 2022 yang dilengkapi dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Latihan Soal UTS IPS Kelas 8 SMP Semester 2 Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

1. Berikut ini merupakan fungsi rangka manusia, kecuali .....

a. pelindung alat-alat tubuh yang vital
b. sebagai alat gerak pasif
c. sebagai tempat melekatnya otot rangka
d. alat gerak aktif

Jawaban : b. Sebagai alat gerak pasif

2. Berikut ini yang tergolong tulang pipa adalah....

a. tulang paha, tulang betis dan tulang kering
b. tulang leher, tulang punggung dan tulang rusuk
c. tulang lengan atas, tulang hasta dan jari-jari
d. tulang dahi, tulang ubun-ubun dan tulang kepala belakang

Jawaban : a. tulang paha, tulang betis dan tulang kering

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 SMP Pilihan Ganda Halaman 127 128, Permainan Tenis Meja

3. Berikut ini merupakan pernyataan yang benar tentang sifat istimewa otot jantung, adalah....

a. Menyusun alat-alat dalam dan bekerja di bawah kesadaran
b. Bentuknya dan cara kerjanya seperti otot polos, di luar kesadaran
c. bentuknya seperti otot lurik, cara kerjanya seperti otot jantung, di luar kesadaran
d. bentuknya seperti otot polos tapi cara kerjanya seperti otot lurik

Jawaban : c. bentuknya seperti otot lurik, cara kerjanya seperti otot jantung, di luar kesadaran

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 SMP Pilihan Ganda Halaman 123 124, Permainan Bulu Tangkis

4. Hubungan antara dua tulang atau lebih yang tidak memungkinkan adanya gerak sama sekali digolongkan ke dalam ....

a. sendi semi gerak
b. sendi mati
c. sendi kaku
d. sendi gerak

Jawaban : b. Sendi mati

5. Gangguan tulang belakang dimana tulang punggung membelok ke depan, disebut....

a. skoliosis
b. osteoporosis
c. kiposis
d. lordosis

Jawaban : d. Lordosis

Baca Juga: Latihan Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP Semester 2 Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

Itulah latihan soal UTS IPA untuk kelas 8 SMP semester 2 yang dilengkapi kunci jawabannya.

Disclaimer: Konten ini dibuat untuk membantu adik-adik dalam proses belajar dan memahami materi mata pelajaran tersebut.***

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler