Contoh Soal dan Jawaban UKK UAS Mapel PJOK Kelas 10 SMA MA Semester 2 Terbaru 2022, Bagian 1

19 Mei 2022, 10:45 WIB
Simak ontoh soal dan kunci jawaban UKK UAS Mapel PJOK Kelas 10 SMA MA Semester 2 terbaru 2022, bagian 1 berikut ini /pixabay/

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak pembahasan contoh soal dan kunci jawaban UKK UAS mapel PJOK Kelas 10 SMA MA Semester 2 Terbaru 2022 bagian 1.

Adapun contoh soal dan kunci jawaban UKK UAS mapel PJOK Kelas 10 SMA MA Semester 2 Terbaru 2022 ini dibuat untuk membantu siswa siswi belajar mengerjakan latihan soal pada halaman tersebut.

Dalam mengerjakan contoh soal ini usahakan untuk menjawab pertanyaan terlebih dahulu sebelum melihat kunci jawaban ini agar adik-adik lebih maksimal dalam belajar.

Baca Juga: Tripel Phytagoras, Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP MTs Halaman 31 32 Terbaru 2022

Silahkan pelajari contoh soal dan kunci jawaban UKK UAS mapel PJOK Kelas 10 SMA MA Semester 2 Terbaru 2022 bagian 1 untuk mengetahui jawaban yang tepat pada soal-soal berikut.

Dilansir dari laman Bank Soal Kemendikbud pada 18 Mei 2022 menurut Doni Irawan, S.Pd alumni Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi Universitas PGRI Banyuwangi, berikut contoh soal dan kunci jawaban UKK UAS mapel PJOK kelas 10 SMA MA Semester 2.

1. Jumlah pemain dalam permainan bola basket adalah ...

a. 7

b. 8

c. 4

d. 5

e. 6

Jawaban: d. 5

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Terbaru Kelas 8 SMP MTs Halaman 40 41 42 Ayo Berlatih 6.4

2. Penemu permainan bola bsket adalah ...

a. Dr. James A Naismith

b. Dr. Peter Parker

c. Optimus Prime

d. Isac Newton

e. Selo Seomardjan

Jawaban: a. Dr James A Naismith

3. Jumlah pemain cadangan dalam satu tim permainan bola basket adalah ...

a. 7

b. 5

c. 6

d. 8

e. 10

Jawaban: a. 7

Baca Juga: Teorema Phythagoras, Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP MTs Halaman 49 Terbaru 2022

4. Menggiring bola dalam permainan bola basket disebut ...

a. Shooting

b. Controling

c. Passing

d. Heading

e. Dribling

Jawaban: e. Dribling

5. Permainan bola basket di demonstrasikan pertama kali di negara ...

a. China

b. Australia

c. Inggris

d. Amerika serikat

e. Italy

Jawaban: d. Amerika Serikat

Baca Juga: Latihan Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs Lengkap dengan Kunci Jawaban Materi Perbandingan

6. Cara mengoper bola dengan dua tangan dari depan dada disebut ...

a. Chess pass

b. Over head pass

c. Side pass

d. Bounce pass

Jawaban: a. Chess pass

7. Waktu untuk satu kali pertandingan bola basket adalah ...

a. 2 x 40 menit

b. 2 x 30 menit

c. 2 x 10 menit

d. 2 x 25 menit

e. 2 x 20 menit

Jawaban: e. 2 x 20 menit

Baca Juga: Latihan Soal Matematika Kelas 7 SMP MTs Lengkap dengan Kunci Jawaban Materi Perbandingan

8. Induk organisasi bola bssket internasional adalah ...

a. ITTF

b. FIFA

c. FIVB

d. IAAF

e. FIBA

Jawaban: e. FIBA

9. Induk organisasi bola basket Nasional adalah ...

a. PBVSI

b. PTMSI

c. PASI

d. PSSI

e. PERBASI

Jawaban: e. PERBASI

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP MTs Uji Kompetensi 3 Halaman 127 128 Terbaru, Dilengkapi Pembahasan

10. Jumlah wasit pada pertandingan bola basket adalah ...

a. 4

b. 3

c. 2

d. 5

e. 1

Jawaban: b. 3

Itulah pembahasan contoh soal dan kunci jawaban UKK UAS mapel PJOK Kelas 10 SMA MA Semester 2 Terbaru 2022.

Selamat belajar!

Disclaimer:

1. Artikel ini hanya dibuat untuk membatu siswa siswi dalam belajar mengerjakan latihan soal serta memberikan kunci jawaban untuk memudahkan saat belajar secara mandiri di rumah.

2. Jawaban ini tidak menjamin kebenaran secara mutlak, sebab tidak menutup kemungkinan ada opsi jawaban lainnya.***

 

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler