Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 60 Aktivitas Nomor 6, Mencari Jarak dengan Membandingkan

26 Agustus 2022, 18:45 WIB
kunci jawaban matematika kelas 5 sd mi halaman 60 aktivitas nomor 6, mencari jarak dengan membandingkan /Freepik/gpointstudio/nensuria/

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut ini merupakan kunci jawaban Matematika kelas 5 SD MI halaman 60 aktivitas nomor 6 beserta pembahasannya.

Adapun kunci jawaban ini ditujukan kepada orang tua untuk memberikan koreksi mengenai jawaban Matematika kelas 5 SD MI halaman 60 aktivitas nomor 6 beserta pembahasannya.

Artikel kunci jawaban Matematika kelas 6 SD MI halaman 60 aktivitas nomor 6 beserta pembahasannya ini bukan berarti dapat dijadikan sebagai acuan kebenaran yang mutlak. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 60 Aktivitas Nomor 5, Bagaimana Membandingkan Kecepatan Sepeda?

Dilansir dari Buku Kemdikbud pada Jumat, 26 Agustus 2022, diarahkan dan dibimbing oleh Alumni Pendidikan Matematika, FTIK-UIN Khas Jember, Sela Dwi Utari, S. Pd.

Mari simak penjelasan lengkap pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 5 SD MI halaman 60 aktivitas nomor 6 beserta pembahasannya.

Aktivitas

6. Ahmad dalam 9 menit dapat menempuh jarak 250 m. Berapa km jarak yang ditempuh Ahmad dalam waktu 1 jam 12 menit?

Pembahasan: cara yang bisa dilakukan adalah dengan menggunakan perbandingan berbentuk pecahan. Dimana waktu per waktu dan jarak per jarak. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 60 Aktivitas Nomor 3, Bagaimana Membandingkan Kecepatan?

Kemudian dibandingkan atau dalam operasi matematika adalah bentuk pembagian. Lalu untuk mencari jarak kedua menggunakan cara perkalian silang. 

Sebelum itu samakan terlebih dahulu satuan waktunya menjadi satuan menit seperti berikut. Dalam satu jam terdapat 60 menit, maka pengoperasiannya seperti berikut.

1 jam = 60 menit

60 menit + 12 menit = 72 menit

Kemudian bandingkan dalam bentuk pecahan sebagai berikut.

Waktu 1/waktu 2 : jarak 1/jarak 2

9/72 : 250/jarak 2

9/72 x jarak 2/250

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 60 Aktivitas Nomor 2, Bagaimana Membandingkan Kecepatan?

Jarak 2 = 250 x 72/9

= 250 x 8

= 2000 meter

= 2 km

Maka dalam 1 jam 12 menit, Ahmad dapat menempuh jarak sebanyak 2 km.

Kunci jawaban: 2 km

Demikian kunci jawaban Matematika kelas 5 SD MI halaman 60 aktivitas nomor 6 dengan pembahasannya. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 60 Aktivitas Nomor 1, Membandingkan Kecepatan

Semoga jawaban ini dapat membantu orang tua maupun anak-anak untuk belajar lagi mengenai mencari jarak dengan membandingkan.

Disclaimer:

1. Artikel ini dibuat untuk membantu orangtua untuk mengoreksi hasil pekerjaan anak-anak dalam mengerjakan Matematika kelas 5 SD MI halaman 60 aktivitas nomor 6.

2. Artikel tersebut tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup adanya kemungkinan akan eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Sofia Nabila Anwar

Sumber: Buku Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler