Prediksi Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP, Lengkap Pembahasan Jawaban

1 November 2022, 13:00 WIB
Simak prediksi soal PAT ( Penilaian Akhir Tahun ) Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 9 SMP lengkap kunci jawaban. Baca selengkapnya. /Pexels/JESHOOTS.com

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut adalah soal untuk Penilaian Akhir Tahun atau PAT kelas 9  dilengkapi pembahasan jawaban.

Halo adik - adik pada artikel kali ini akan dibahas soal PAT kelas 9 dilengkapi pembahasan jawaban.

Semoga dengan adanya pembahasan kunci jawaban ini dapat membantu adik - adik mempersiapkan diri untuk menjawab pertanyaan Bapak atau ibu guru di sekolah.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Halaman 147, Tabel Teks 1 2 3

Adapun artikel ini dikutip dari rangkuman buku paket Bahasa Indonesia Kemdikbud, simak prediksi soal Ujian Sekolah PAI kelas 12 dipandu oleh Shofia Faridatuz Zahra, S. Pd alumni Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, UNEJ  kanal Youtube Ruang Belajar Miss Indri berikut:

1.Program merdeka belajar adalah program yang mampu memerdekakan pendidikan kita ke arah yang lebih baik dari yang sebelumnya.

Program ini juga dapat dikatakan sebagai salah satu program paling inovatif yang pernah disusun oleh Kemdikbud.

Baca Juga: Bocoran Soal UAS PAI Kelas 7 SMP Semester 1 Kurikulum 2013, Pilihan Ganda dan Essai

Sebagai peserta pendidikan sebaiknya kita menyambutnya dengan persiapakan matang dan mengikutinya dengan segenap hati menyukseskannya.

Paragraf tersebut pada struktur teks diskusi merupakan bagian

a.isu

b.argumen mendukung

c.argumen menentang

d.simpulan

Jawab: A

Pembahasan: Jawaban paling benar dari paragraf pada struktur teks diskusi itu merupakan isu.

2.Kata Ini pada paragraph tersebut termasuk kohesi

Baca Juga: Kunci Jawaban UTS PTS Ganjil IPS Kelas 8 SMP Kurikulum 2013

a.leksikal

b.gramatikal

c.kata

d.paragraf

Jawab; B

Pembahasan: Gramatika termasuk tata bahasa referensi, substitusi, ini itu.

3.Argumen pokok paragraf tersebut adalah

a.dampak positif program merdeka belajar

b.dampak negatif program merdeka belajar

c.sosialisasi program dari Menteri Pendidikan

d.ajakan menyukseskan program merdeka belajar

Jawab: D

Baca Juga: Kunci Jawaban UTS IPS Kelas 7 Semester 2

Pembahasan: Paragraf tersebut membahas mengenai ajakan untuk menyukseskan program merdkea belajar.

Itulah materi prediksi soal PAT Bahasa Indonesia kelas 12. Selamat melaksanakan ujian!

Disclaimer:

1.Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik memahami pembelajaran serta menjawab pertanyaan secara mandiri di rumah.

2.Artikel ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

 

Editor: Dian Effendi

Tags

Terkini

Terpopuler