Pembahasan Buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 54, Menghitung Faktor dari Bilangan-bilangan

28 November 2022, 22:00 WIB
Berikut pembahasan pada soal halaman 54, Menghitung faktor dari bilangan-bilangan pada buku matematika kelas 4 SD. /unsplash.com

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut ini membahas tentang buku Matematika SD/MI Kelas 4. Simak di bawah ini.

Halo adik - adik pada artikel kali ini akan dipaparkan pembahasan mengenai Pecahan yang membahas tentang Memahami Konsep Kelipatan Bilangan.

Semoga dengan pembahasan artikel ini dapat dijadikan referensi belajar adik - adik sehingga bisa menjawab pertanyaan bapak / ibu di sekolah dan mendapatkan nilai yang maksimal.

Baca Juga: Pembahasan Kisi-kisi Soal UAS PAS Bahasa Inggris Kelas 6 SD MI Semester 1 K13, Lengkap Kunci Jawaban Terbaru

Selanjutnya, kita akan membahas sama-sama soal dan kunci jawaban pada Halaman 54 agar adik-adik dapat mengulang kembali materi sebelumnya, sebagaimana dilansir dari buku Matematika  SD Kelas 4 Edisi Revisi 2018.

Kunci Jawaban Buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 54, Menghitung Faktor dari Bilanga-bilangan

Ayo Mencoba

1. Tentukan faktor dari bilangan-bilangan dibawah ini :

A. 25

Jawaban:

25

1

25

5

5

25

1

Maka, faktor dari bilangan 25 adalah 1, 5 dan 25.

Baca Juga: Pembahasan Kisi-Kisi Soal UAS UKK PAS IPS Kelas 4 SD MI Semester 2, Beserta Kunci Jawaban Part 2

B. 100

Jawaban:

100

1

100

2

50

4

25

5

20

10

10

20

5

25

4

50

2

100

1

Maka, faktor dari bilangan 100 adalah 1, 2, 4, 5, 10, 20, 25, 50 dan 100

Baca Juga: Inilah Contoh Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 6 SD MI Terbaru 2022, Disertai dengan Pembahasan

C. 64

Jawaban:

64

1

64

2

32

4

16

8

8

16

4

32

3

64

1

Maka, faktor dari bilangan 64 adalah 1, 2 ,4, 8, 16, 32, dan 64

Baca Juga: Pembahasan Soal UAS PJOK Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban

D. 36

Jawaban:

36

1

36

2

18

3

12

4

9

6

6

9

4

12

3

18

2

36

1

Maka, faktor dari bilangan 36 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 9, 12, 18, dan 36

Baca Juga: Pembahasan Soal UTS PJOK Kelas 4 SD Semester 2 Terlengkap Beserta Prediksi Kunci Jawaban

E. 72

Jawaban:

72

1

72

2

36

3

24

4

18

6

12

8

9

9

8

12

6

18

4

24

3

36

2

72

1

Maka, faktor dari bilangan 72 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 8, 9, 12, 18, 24, 36, dan 72.

Baca Juga: Pembahasan Penilaian Harian PKN Kelas 6 SD, Part 2 Pancasila

2. Beri tanda silang (x) pada bilangan yang merupakan faktor dari 80.

Kunci Jawaban Buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 54, Menghitung Faktor dari Bilangan-bilangan Tangkapan Layar Buku Matematika Kelas 4 SD Edisi Revisi 2018

Jawaban:

Kunci Jawaban Buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 54, Menghitung Faktor dari Bilangan-bilangan Tangkapan Layar Buku Matematika Kelas 4 SD Edisi Revisi 2018

Baca Juga: Pembahasan Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Terbaru Beserta Kunci Jawaban

Demikian  pembahasan Kunci Jawaban buku Matematika Kelas 4 SD. 

Disclaimer:

1.Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik memahami pembelajaran serta menjawab pertanyaan secara mandiri di rumah.

2.Artikel ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Dian Effendi

Tags

Terkini

Terpopuler