Kunci Jawaban SD Kelas 5 Tema 9 Halaman 24 25, Mengamati Iklan Ajakan atau Seruan

- 3 September 2021, 11:34 WIB
Mengamati iklan ajakan atau seruan halaman 24 25, kunci jawaban untuk adik-adik siswa SD atau MI sederajat kelas 5 tema 9
Mengamati iklan ajakan atau seruan halaman 24 25, kunci jawaban untuk adik-adik siswa SD atau MI sederajat kelas 5 tema 9 /Buku paket kelas 5 SD tema 9/ Buku.kemdikbud.go.id/

2. Carilah contoh iklan dari media cetak. Gunting iklan tersebut, lalu ceritakan isisnya di depan teman-temanmu.

Jawab:

Contoh 3 iklan yang akan dibahas yaitu iklan minuman floridina, minuman sprite, dan sabun cuci piring sunlight.

a. Iklan minuman floridina adalah iklan minuman rasa jeruk dengan isi bulir asli dari buah jeruk.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 SD Halaman 33 34, Penemu Bola Lampu Pijar

Diproduksi oleh Wingsfood dan terjamin kehalalannya dengan adanya tanda halal yang disahkan oleh Majelis Ulama Indonesia atau MUI.

b. Iklah minuman sprite adalah minuman bersoda yang satu perusahaan dengan minuman coca cola.

Dengan slogan nyatanya nyegerin, sprite ingin menempatkan diri sebagai minuman yang menyegarkan.

c. Iklan sabun cuci piring sunlight adalah cairan pembersih yang aman, higienis, dan anti bakteri dengan ekstrak jeruk nipis asli.

Dapat digunakan untuk membersihkan piring, buah-buahan mapun sayur-sayuran.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah