Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 4 SD MI Halaman 92 93, Peduli Terhadap Mahluk Hidup

- 3 September 2021, 17:19 WIB

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak kunci jawaban dari soal untuk para siswa SD atau MI kelas 4 Tema 3 pada halaman 92 93 subtema 2 tentang peduli terhadap mahluk hidup.

Kunci jawaban ini bertujuan untuk membantu adik-adik siswa SD atau MI kelas 4 dalam menyelesaikan tugas Tema 3 halaman 92 93 subtema 2.

Pada halaman 92 93 SD atau MI kelas 4 ini, adik-adik diminta untuk menjawab pertanyaan dari pertanyaan-pertanyaan peduli tentang peduli terhadap mahluk hidup.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 SD MI Halaman 44 45, Hak dan Kewajiban Warga Negara

Mari dibuka bukunya Tema 3 halaman 92 93 SD atau MI kelas 4 milik adik-adik dan ayo kita kerjakan soal tersebut bersama-sama.

1. Mengapa kita perlu melestarikan hewan langka?

Jawab: karena bila tidak dilestarikan hewan langka akan menjadi punah.

2. Apa yang terjadi jika terdapat hewan yang punah?

Jawab: jika punah, maka spesies itu tidak dapat lagi ditemukan dan tidak dapat lagi dikembangbiakan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD MI Halaman 104 105, Lingkungan Sahabat Kita

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah