Kunci Jawaban SD Kelas 5 Tema 3 Halaman 45, Diskusikan Skala Peta 1:500.000

- 4 September 2021, 10:39 WIB
Berikut kunci jawaban halaman 45 Tema 3 kelas 5 SD
Berikut kunci jawaban halaman 45 Tema 3 kelas 5 SD /Buku sekolah elektronik Kelas 5 Tema 3 Kemendikbud/


RINGTIMES BANYUWANGI - Simak kunci jawaban buku Tema 3 SD kelas 5 halaman 45.

Halo adik-adik kelas 5, semoga selalu semangat dalam mengerjakan tugas dari sekolah ya. Saat ini kita sudah menginjak materi Subtema 2 Manfaat Hidup Rukun tepat di Pembelajaran 1 ya, adik-adik.

Kali ini kita akan belajar bersama menjawab beberapa pertanyaan di halaman 45. Segera buka buku halaman itu ya.

Baca Juga: Kunci Jawaban SD Kelas 5 Tema 9 Halaman 33, Manfaat Hidup Rukun

Pada halaman tersebut, adik-adik diminta untuk menjawab soal terkait peta yang memiliki skala 1 : 500.000.

Berikut kunci jawaban buku Tema 3 halaman 45 kelas 5 SD.

Apa artinya sebuah peta memiliki skala 1 : 500.000? Skala itu menunjukkan bahwa jarak 1 cm pada peta mewakili jarak sebenarnya 500.000 cm = 5 km.

Baca Juga: Kunci Jawaban Pendidikan Agama Kelas 5 SD Halaman 35, Sebutkan Arti Kutiba QS Al Baqarah 183

1. Berapa jarak sebenarnya jika jarak dua kota A dan B pada peta 2 cm?

Jawab: jika jarak pada peta kota A dan B= 2 cm
Maka, 2 x 500.000 = 1.000.000 cm
Jarak sebenarnya kota A dan B adalah 1.000.000 cm = 10 km

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah