Materi PKN SMP Kelas 9, Keadaan Sosial Budaya di Lingkungan Tempat Tinggal

- 10 September 2021, 11:27 WIB
Pembahasan materi PKN untuk adik-adik siswa kelas 9 mengenai keadaan sosial budaya di lingkungan tempat tinggal
Pembahasan materi PKN untuk adik-adik siswa kelas 9 mengenai keadaan sosial budaya di lingkungan tempat tinggal /ANTARA FOTO/DIDIK SUHARTONO

Kami saling menghormati bila terdapat kegiatan budaya masing-masing.

5. Berdasarkan Organisasi masyarakat

Di masyarakat tempat tinggal saya, banyak terdapat beberapa organisasi masyarakat, misalkan saja organisasi kaum remaja, organisasi agama, dan organisasi yang berbasis kemanusiaan.

Baca Juga: Bahasan Materi PAI Kelas 10 SMA, Pengertian Sikap Tangguh dan Manfaat Bertawakkal

6. Adat Istiadat

Masyarakat di lingkungan tempat tinggal saya sangat menghargai perbedaan adat istiadat yang ada dan tetap melestarikan budaya yang ada dengan disesuaikan kondisi masyarakat saat ini.

Itulah pembahasan materi PKN SMP kelas 9 mengenai keadaan sosial budaya di lingkungan tempat tinggal .

Disclaimer: Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik belajar di rumah selama masa pandemi.

Pembahasan ini mungkin bisa membantu menjawab pertanyaan dari soal di buku PKN SMP kelas 9 halaman 123 124 dan merupakan contoh jawaban terbuka yang bisa kembali dieksplorasi oleh murid.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah