Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS PKN Kelas 5 Pilihan Ganda Semester 1 2021

- 21 September 2021, 12:26 WIB
Simak soal dan kunci jawaban UTS/ PTS PKN kelas 5 SD/ MI pilihan ganda semester 1 tahun 2021 lengkap.
Simak soal dan kunci jawaban UTS/ PTS PKN kelas 5 SD/ MI pilihan ganda semester 1 tahun 2021 lengkap. /PIXABAY/NWimagesbySabrinaEickhoff

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak soal dan kunci jawaban UTS/ PTS PKN pilihan ganda kelas 5 SD/ MI Semester 1 tahun 2021 lengkap.

Menjelang UTS/ PTS semester 1 2021 seharusnya dapat menambah semangat adik-adik dalam membuktikan kemampuan belajar selama satu semester ini.

Untuk membantu persiapan adik-adik menghadapi UTS/ PTS PKN kelas 5 semester 1, kami telah mempersiapkan soal beserta kunci jawaban lengkap.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Tema 2 SBdP kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap

Kami berharap, soal dan kunci jawaban yang kami bagikan ini dapat membantu adik-adik untuk lebih percaya diri dalam menghadapi UTS/ PTS.

Berikut ini adalah soal pilihan ganda UTS/ PTS PKN kelas 5 SD 2021 beserta kunci jawaban lengkap dilansir dari kanal YouTube Seribu Satu Ide pada 21 September 2021.

1. Berikut ini yang bukan merupakan wujud dari pengamalan Pancasila kelima adalah...

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS PKN Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap

a. Suka bekerja keras

b. Mengembangkan sikap hormat menghormati

c. Menghormati hak orang lain

d. Suka memberi pertolongan

Jawab: B

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Tema 2 Materi Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 1 2021

2. Berikut yang merupakan fungsi Pancasila adalah...

a. Lambang negara

b. Dasar negara

c. Ide

d. Simbol

Jawab: b

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 2 Bahasa Indonesia Lanjutan Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap

3. Nilai yang terkandung dalam sila kedua Pancasila adalah...

a. Mengakui serta menerima keragaman suku dan budaya bangsa

b. Mengakui kesamaan harkat dan martabat manusia

c. Mengutamakan musyawarah dalam mengambil keputusan

d. Menghormati hak-hak orang lain

Jawab: b

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 2 Materi PKN Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap

4. Melaksanakan keputusan yang diambil secara musyawarah menjadi tanggung jawab...

a. Bersama

b. Pemerintah

c. Pengurus lingkungan

d. Panitia penyelenggara

Jawab: a

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Tema 2 IPS Kelas 6 Semester 1 2021 Lengkap

5. Semua tindakan manusia harus dapat dipertanggung jawabkan kepada...

a. Tuhan Yang Maha Esa

b. Orang tua dan guru

c. Para pemimpin bangsa

d. Orang tua

Jawab: a

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Tema 1 Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap, Materi SBdP

6. Tindakan berikut yang menunjukkan tanggung jawab terhadap masyarakat adalah...

a. Menyapu halaman rumah

b. Membantu ayah mencuci mobil

c. Ikut kerja bakti lingkungan

d. Membuat layang-layang untuk dijual

Jawab: c

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Tema 1 Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap, Materi IPS

7. Berikut yang bukan merupakan tanggung jawab terhadap keluarga adalah...

a. Menjaga nama baik keluarga

b. Melaksanakan ibadah sesuai dengan keyakinan

c. Meningkatkan kesejahteraan keluarga

d. Menjaga keselamatan anggota keluarga

Jawab: b

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 1 Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap, Mapel IPA

8. Mengerjakan PR dari guru di rumah merupakan bentuk tanggung jawab terhadap...

a. Diri sendiri

b. Keluarga

c. Masyarakat

d. Tuhan

Jawab: a

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 1 Kelas 5 Semester 1 2021, Bahasa Indonesia

Itulah soal dan kunci jawaban UTS/ PTS PKN pilihan ganda kelas 5 SD/ MI 2021 lengkap. Semoga nilai adik-adik memuaskan.

Disclaimer: Artikel ini dibuat untuk membantu orang tua dalam melakukan pendampingan belajar terhadap anak selama di rumah. Soal dan kunci jawaban di atas merupakan latihan terbuka yang dapat dieksplorasi oleh murid.***

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x