Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 1 SBdP Kelas 5 Semester 1 Tahun 2021, Pilihan Ganda

- 22 September 2021, 16:05 WIB
Simak soal dan kunci jawaban PTS/ UTS Tema 1 SBdP kelas 5 SD/ MI semester 1 tahun 2021 pilihan ganda, lengkap.
Simak soal dan kunci jawaban PTS/ UTS Tema 1 SBdP kelas 5 SD/ MI semester 1 tahun 2021 pilihan ganda, lengkap. /Pixabay.com/f1digitals-1568321

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak kunci jawaban soal pilihan ganda PTS/UTS Tema 1 SBdP kelas 5 SD/MI semester 1 tahun 2021 lengkap. 

Menjelang PTS/UTS semester 1 tahun 2021, adik-adik harus mempersiapkan diri untuk membuktikan kemampuan belajar selama satu semester ini. 

Untuk membantu persiapan adik-adik menghadapi PTS/UTS Tema 1 SBdP kelas 5 semester 1, kami telah mempersiapkan soal pilihan ganda beserta kunci jawaban lengkap.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 1 PPKN Kelas 5 Semester 1 2021 Pilihan Ganda

Kami berharap, soal dan kunci jawaban yang kami bagikan ini dapat membantu adik-adik untuk lebih percaya diri dalam menghadapi PTS/UTS. 

Berikut ini adalah Soal PTS/UTS SBdP kelas 5 SD semester 1 beserta kunci jawaban lengkap dilansir dari kanal YouTube Satu Senenan pada 22 September 2021.

1. Serangkaian gambar yang mengandung sebuah cerita disebut... 

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 1 Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 Tahun 2021, Ide Pokok

a. Gambar fiksi

b. Gambar non fiksi

c. Gambar cerita

d. Gambar ilustrasi

Jawab: d

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS IPA Kelas 5 Semester 1 Tahun 2021 Pilihan Ganda

2. Berikut ini adalah langkah membuat gambar ilustrasi, kecuali... 

a. Gagasan

b. Penggambaran

c. Pewarnaan

d. Sketsa

Jawab: a

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS IPA Kelas 5 Semester 1 tahun 2021 Lengkap, Pilihan Ganda

3. Cover yang baik harus memenuhi unsur berikut, kecuali... 

a. Terdapat judul dengan isi huruf yang menarik

b. Terdapat simpulan isi buku pada sisi belakang

c. Menyertakan gambar yang menarik

d. Terdapat identitas penerbit buku

Jawab: a

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 2 Materi PKN Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap

4. Rancangan gambar yang dibuat sesuai dengan gagasan disebut... 

a. Realis

b. Karikatur

c. Kartun

d. Dekoratif

Jawab: a

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Tema 2 Bahasa Indonesia Lanjutan Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap

6. Alat khusus untuk membuat gerabah yang digunakan sebagai pembentuk dan penghalus bagian luar berupa sekeping papan adalah...

a. Panempa

b. Panombuk

c. Pangorek

d. Panompal

Jawab: a

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS PKN Kelas 5 Semester 1 2021 Lengkap

Itulah soal dan kunci jawaban PTS/UTS SBdP Tema 1 kelas 5 SD/MI semester 1 tahun 2021 lengkap. Semoga adik-adik mendapatkan nilai yang memuaskan.

Disclaimer: Artikel ini dibuat untuk membantu orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah. Soal dan kunci jawaban di atas merupakan latihan terbuka yang dapat dieksplorasi oleh murid.***

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x