Ciri-ciri dan Struktur Virus, Materi Bab 3 Biologi Kelas 10 SMA

- 25 September 2021, 17:15 WIB
Bentuk virus yang hanya terdiri atas kapsid. Simak berikut materi ciri dan struktur virus, materi Biologi Bab 3 kelas 10 SMA.
Bentuk virus yang hanya terdiri atas kapsid. Simak berikut materi ciri dan struktur virus, materi Biologi Bab 3 kelas 10 SMA. /Pixabay/Geralt


RINGTIMES BANYUWANGI - Simak berikut materi tentang virus meliputi ciri-ciri dan strukturnya, pelajaran Biologi kelas 10 SMA.

Materi ini dibuat dengan tujuan membantu para adik-adik kelas 10 untuk memahami materi terkait secara mudah.

Mari kita belajar bersama materi tentang ciri dan struktur virus, berdasarkan buku Biologi kelas 10 SMA revisi 2017 kurikulum 2013.

Baca Juga: Latihan Soal Bab 3 Virus Pelajaran Biologi Kelas 10 SMA, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Virus berasal dari bahasa latin yakni virion yang berarti racun. Penemuan virus berkembang dari masa ke masa yakni dari tahun 1833 hingga 1935.

Ciri virus

1. Aseluler, sebab virus bukanlah sel

2. Makhluk peralihan atau disebut sebagai metaorganisme

a. Benda mati dapat dikristalkan

b. Benda hidup dapat berkembang biak

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x