Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 SD Halaman 145, Luas dan Keliling

- 1 Oktober 2021, 09:02 WIB
Kunci jawaban soal luas dan keliling bangun lingkaran dan persegi nomor 1 dan 2 pada halaman 145 dan 146 buku Tema 3 kelas 6 SD/MI.
Kunci jawaban soal luas dan keliling bangun lingkaran dan persegi nomor 1 dan 2 pada halaman 145 dan 146 buku Tema 3 kelas 6 SD/MI. /

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut kunci jawaban soal tentang menentukan luas dan keliling dari bangun lingkaran dan persegi.

Dengan adanya pembahasan kunci jawaban di artikel ini, diharapkan agar adik-adik bisa lebih mudah dan memahami cara menyelesaikan persoalan luas dan keliling.

Namun, sebelum mengetahui kunci jawabannya, adik-adik disarankan untuk membaca materi terlebih dahulu.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS PKN Semester 1 Kelas 12 SMA Sederajat

Berikut adalah soal beserta kunci jawaban untuk materi luas dan keliling dua bangun nomor 1 dan 2 seperti yang ada di halaman 145 dan 146 buku Tema 3.

1. Sebuah lingkaran tepat berada di dalam persegi. Lingkaran tersebut menutupi sebagian besar daerah persegi. Diameter lingkaran sama dengan sisi persegi, yaitu 20 cm. Hitunglah luas dan keliling daerah persegi yang tidak ditutupi oleh lingkaran.

Jawaban: jari-jari lingkaran r = d/2 = 20/2 = 10 cm

Luas yang tidak tertutupi = luas persegi – luas lingkaran

A = s x s – πr2

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x