Perintah dan Cara Menghormati Orang Tua, Materi PAI Kelas 7 SMP

- 16 Oktober 2021, 08:00 WIB
Ilustrasi menghormati orang tua dan cara hormat kepada orang tua yang masih hidup serta orang tua yang sudah meninggal dunia. Materi PAI dan Budi Pekerti kelas 7 SMP.
Ilustrasi menghormati orang tua dan cara hormat kepada orang tua yang masih hidup serta orang tua yang sudah meninggal dunia. Materi PAI dan Budi Pekerti kelas 7 SMP. /Pexels.com/August de Richelieu

- Membahagiakannya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tematik Kelas 6 Tema 3 Subtema 1 Penemu yang Mengubah Dunia

Cara menghormati orang tua yang sudah meninggal:

- Mendoakannya setiap hari agar mendapatkan ampunan.

- Melaksanakan wasiatnya.

- Menyambung silaturrahmi yang sudah dilakukan oleh orang tuanya semasa hidupnya.

- Selalu menjaga nama baik orang tua dengan berperilaku yang baik dan tidak berbuat maksiat.

Baca Juga: Kabar Gembira, Al Quran Surah Ad Dhuha Latin dan Terjemahan Lengkap

Disclaimer: konten ini dibuat untuk membantu siswa kelas 7 SMP dalam memahami materi tentang menghormati orang tua dan cara menghormatinya.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah