Penjelasan Mengenai GEN dan DNA, Rangkuman Materi Pelajaran Biologi Kelas 12 SMA

- 19 Oktober 2021, 13:08 WIB
Berikut ini adalah rangkuman materi mengenai DNA dan juga GEN beserta penjelasannya lengkap untuk pelajaran biologi kelas 12 SMA
Berikut ini adalah rangkuman materi mengenai DNA dan juga GEN beserta penjelasannya lengkap untuk pelajaran biologi kelas 12 SMA /Pixabay/Gerd Altmann/

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut ini adalah penjelasan lengkap mengenai GEN dan DNA untuk teman-teman kelas 12 SMA.

GEN dan DNA merupakan 2 buah hal yang sangat berkaitan erat tetapi mereka adalah dua hal yang sangat berbeda.

Tujuan dari pembelajaran kali ini adalah untuk membuat teman-teman lebih mudah dalam memahami materi yang telah dipelajari sebelumnya dan mengingatkan kembali mengenai materi tersebut.

Baca Juga: Soal PAS UAS PPKN SMA Kelas 11 Semester 1, Dilengkapi Kunci Jawaban

Pembahasan ini akan terfokus dengan hubungan antara DNA dan GEN beserta pengertiannya.

Dilansir dari chanel Youtube SIGMA SMART STUDY pada 18 Oktober 2021, berikut ini adalah penjelasan lengkap mengenai GEN dan DNA.

GEN merupakan gabungan dari banyak sekali DNA bisa puluhan bahkan ratusan dari DNA.

Jadi Gen sangat berhubungan dengan DNA yang memrupakan penyusun dari GEN tersebut.

Baca Juga: Pengertian, Fungsi, dan Laporan Kegiatan Usaha, Materi Prakarya Halaman 108 Kelas 11 SMA

Dan juga GEN biasanya berpasangan dengan kromosom homolog yang dinamakan alel.

Alel merupakan pasangan dari GEN yang ada, dan alel terbabagi menjadi 2, yaitu.

Jika GEN berpasangan seperti Aa maka itu disebut dengan Alel Hetero Zigot seangkan jika AA maka itu adalah alel homozigot.

Baca Juga: Bagian-Bagian Penting Teks Tentang Jepang, Materi Bahasa Indonesia Halaman 85 Kelas 11 SMA

Sedangkan DNA merupakan 2 untai polinukleotida yang saling berpasangan, kemudian berikatan dan akhirnya terbelit.

Untuk DNA orang juga biasa menyebutnya dengan rantai polinukleotida.

Dalam 1 nukleotida haruslah terdiri dari 3 hal yaitu fosfat, gula deoksiribosa dan basa nitrogen.

Setiap makhluk hidup memiliki suatu keistimewaan sifat dikarenakan susunan dari basa nitrogen yang ada dalam DNA.

Baca Juga: Latar Belakang Penerapan Sistem Politik Ekonomi Liberal, Materi Sejarah Halaman 59 Kelas 11 SMA

Dan untuk menyusun suatu DNA maka nukleotida pasti berpasangan yang berarti 3 komponen yaitu fosfat, gula deoksiribosa dan basa nitrogen pasti akan berpasangan dengan fosfat, gula deoksiribosa dan basa nitrogen yang lain.

dan dalam hubungan tersebut ada istilah Basa purin yaitu Adenin (A) dan Guanin (G), Basa Pirimidin yaitu Timin (T) dan Sitosin (S)

Berikut ini adalah hubungan nukleotida yang pasti ada dan tidakmungkin tertukar:

Baca Juga: Argument 1 Elaboration Television is The Most Popular, Materi Bahasa Inggris Halaman 52 Kelas 11 SMA

P-D-A-T-D-P

P-D-T-A-D-P

P-D-C-G-D-P

P-D-G-C-D-P

Yang berarti: P = Fosfar, D = gula deoksiribosa, T, A, C, G= Basa Nitrogen.

Itulah penjelasan singkat mengenai materi DNA dan juga GEN yang ada dalam mata pelajaran biologi kelas 12 SMA.***

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah