Peran dan Karakteristik Pemuda dalam Kemerdekaan, Materi PPKN Kelas 8 SMP

- 23 Oktober 2021, 18:00 WIB
Pembahasan peran dan karakteristik pemuda dalam kemerdekaan Indonesia tahun 1928.
Pembahasan peran dan karakteristik pemuda dalam kemerdekaan Indonesia tahun 1928. /Freepik/

RINGTIMES BANYUWANGI – Sumpah Pemuda merupakan wujud jati diri bangsa Indonesia sebagaimana yang ada dalam catatan sejarah dan karakteristik pemuda.

Dalam sejarah bangsa Indonesia, Pemuda sangat berperan penting karena mampu mendorong terwujudnya kemerdekaan Indonesia seperti organisasi Boedi Oetomo.

Dengan adanya artikel ini, diharapkan dapat membantu adik-adik dlaam memahami materi tentang peran dan karakteristik pemuda dalam memerdekakan dan membangun bangsa.

Baca Juga: Menyimpulkan Unsur Cerpen Pohon Keramat, Materi Bahasa Indonesia Halaman 61 Kelas 9

Berikut ini adalah pembahasan bagaimana perasaanmu ketika sejarah mencatat begitu banyak peran pemuda dalam memerdekakan dan membangun bangsa serta karakteristik pemuda.

Perasaan saya ketika melihat catatan sejararah tentang peran pemuda sangat bangga karena memiliki peran yang sangat besar.

Dengan peran pemuda Indonesia yang mampu memanfaatkan kondisi dengan berbagai organisasi kepemudaan maka mendorong kemerdekaan dan menjadi pergerakan nasional Indonesia.

Karakteristik pemuda yang disebut sebagai tulang punggung bangsa adalah dengan terlibat secara langsung dalam kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: Cerpen Pohon Keramat, Pembahasan Materi Bahasa Indonesia Halaman 60 Kelas 9

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah