Tabel Perbedaan Humor dan Anekdot, Materi Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 89

- 24 Oktober 2021, 19:16 WIB
Tabel perbedaan humor dan anekdot, Bahasa Indonesia kelas 10 SMA.
Tabel perbedaan humor dan anekdot, Bahasa Indonesia kelas 10 SMA. /Tangkapan layar Buku Paket Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA/Kemendikbud/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak materi tabel perbedaan humor dan anekdot mulai ide cerita, isi, dan fungsi komunikasi pada halaman 89, materi Bahasa Indonesia kelas 10 SMA.

Pada halaman 89 buku paket Bahasa Indonesia untuk kelas 10 SMA, disajikan mengenai materi tabel perbedaan humor dan anekdot.

Dalam materi kali ini, dijelaskan mengenai perbedaan humor dan anekdot di berbagai aspek seperti ide cerita, isi, dan fungsi komunikasi.

Baca Juga: Soal dan Jawaban UTS PTS IPS Kelas 8 Semester 1, Materi Mengenal Negara-Negara ASEAN

Mari simak materi Bahasa Indonesia kelas 10 SMA halaman 89 mengenai perbedaan humor dan anekdot.

1. Humor

Ide cerita: Hasil rekaan penulis

Isi: Membahas masalah umum atau masalah yang ditemui sehari-hari

Fungsi komunikasi: Menghibur

2. Anekdot

Ide cerita: Berdasarkan kisah nyata

Isi: Membahas masalah yang berhubungan dengan khalayak banyak seperti politik

Baca Juga: Soal dan Jawaban UTS PTS Ganjil Bahasa Inggris Kelas 8 SMP Lengkap

Fungsi komunikasi: Menyampaikan kritik atau sindiran

Itulah materi Bahasa Indonesia kelas 10 SMA halaman 89 mengenai ide cerita, isi, fungsi komunikasi dalam perbedaan humor dan anekdot.

Disclaimer: Artikel ini dibuat untuk membantu belajar siswa-siswa.***

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah