Pembahasan Soal AKM Numerasi Kelas 8 SMP, Persiapan ANBK 2021

- 28 Oktober 2021, 19:51 WIB
Simak soal AKM numerasi untuk kelas 8 SMP sebelum menempuh ANBK 2021.
Simak soal AKM numerasi untuk kelas 8 SMP sebelum menempuh ANBK 2021. /Pexels/ Black Ice/

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut pembahasan soal AKM Numerasi di ANBK 2021 kelas 8 SMP menjelang kelas akhir pada kelas 9.

Sebelum adik-adik melaksanakan ujian ANBK 2021, sebaiknya adik-adik berlatih soal dan memahami pembahasan AKM Numerasi dalam persiapan ANBK 2021 kelas 8 SMP.

Sebelum menjelang kelas 9, mari kita membahas soal ANBK yang akan adik-adik hadapi di tahun 2021 ini.

Baca Juga: ANBK 2021: Pembahasan Soal AKM Numerasi Kelas 8 SMP

Berikut pembahasan soal AKM Numerasi kelas 8 SMP di ANBK 2021 dilansir dari kanal Youtube Rifky Dian Hasna pada Kamis, 28 Oktober 2021.

Suhu standar yang disarankan untuk freezer es krim adalah antara 13 derajat celcius sampai dengan -16 derajat celcius atas suhu -12 derajat celcius, bisa mengakibatkan es krim mencair dengan seringnya buka tutup pintu freezer saat mengambil es krim. Sedangkan suhu dibawah -16 derajat celcius akan menyebabkan es skrim terlalu beku dan berubah tekstur dari lembut menjadi seperti berpasir.

1. Bagus pergi ke supermarket dan membeli es krim coklat dan vanilla. Es krim coklat berada di dalam freezer A yang menunjukkan suhu -14 derajat celcius dan es krim vanilla berada di dalam freezer B yang menunjukkan suhu -16 derajat celcius.

Setelah itu Bagus mengantri pembayaran di kasir selama 10 menit. Pada saat menunggu tersebut ternyata suhu es krim naik 1 derjaat celcius setiap 2 menit.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban ANBK AKM Numerasi Kelas 5 SD Tahun 2021, Luas Bangun Datar

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah