Kumpulan Soal UAS PAS PKN SMP Kelas 9 Semester 1 Lengkap Dengan Kunci Jawaban

- 3 Desember 2021, 19:11 WIB
Soal dan kunci jawaban UAS PAS SMP kelas 9 semester 1
Soal dan kunci jawaban UAS PAS SMP kelas 9 semester 1 /pexels.com/Katerina Holmes

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak kumpulan soal UAS PAS PKN atau Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk siswa SMP kelas 9 semester 1, lengkap dengan kunci jawaban.

Kumpulan soal dan kunci jawaban ini bertujuan untuk membantu siswa SMP kelas 9 untuk persiapan sebelum menghadapi UAS PAS PKN semester 1.

Berikut ini adalah kumpulan soal UAS PAS PKN SMP kelas 9 semester 1 lengkap dengan kunci jawaban, sebagaimana yang dilansir dari Bank Soal Kemdikbud pada Jumat, 3 Desember 2021.

Baca Juga: Latihan Soal PAS UAS Biologi Kelas 11 SMA, Beserta Kunci Jawaban

1. Sikap bekerja keras dalam lingkungan sekolah ditunjukkan dengan…

Jawaban: bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu.

2. Salah satu perwujudan sikap menghormati agama lain adalah…

Jawaban: memberikan kesempatan untuk beribadah.

3. Bermusyawarah dalam setiap pengambilan keputusan, kerukunan antar umat beragama, takwa kepada Tuhan yang Maha Esa, toleransi dan penghormatan kepada agama lain.

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah