Soal UAS PAS Matematika SMP Kelas 8 Semester 1, Terbaru dengan Kunci Jawaban

- 9 Desember 2021, 09:12 WIB
Soal dan kunci jawaban UAS PAS matematika SMP kelas 8 semester 1
Soal dan kunci jawaban UAS PAS matematika SMP kelas 8 semester 1 /PIXABAY/PhotoMIX-Company

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS PJOK SMP Kelas 8 Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban

Jawaban: Rp11.200.

4. Jika diketahui x dan y solusi dari sistem persamaan linear 3x – 4y = -18 dan 2x + 5y = 11, maka nilai 5x – 7 adalah…

Jawaban: -31.

5. Pada sebuah ladang terdapat 22 ekor hewan yang terdiri dari ayam dan kambing. Jumlah kaki-kaki hewan yang terdapat di ladang 60 buah. Banyaknya ayam di ladang adalah…

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS IPA SMP Kelas 8 Semester 1, Terbaru Beserta Kunci Jawaban

Jawaban: 14 ekor.

6. Volume limas yang alasnya berupa persegi panjang dengan ukuran 16 cm x 12 cm dan panjang rusuk tegaknya 26 cm adalah…

Jawaban: 1.536 cm3.

7. Alas sebuah prisma berbentuk segitiga dengan panjang sisi 12 cm, 16 cm, dan 20 cm. Jika tinggi prisma 30 cm, maka luas permukaan prisma adalah…

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x