Kumpulan Contoh Soal Teori Belajar PPPK Tahap 3 2021 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 27 Desember 2021, 11:21 WIB
ilustrasi. berikut Prediksi Soal Teori Belajar PPPK tahap 3 Seleksi dan PPPK 2022 sesuai kisi-kisi yang dikeluarkan oleh Kemenpan RB
ilustrasi. berikut Prediksi Soal Teori Belajar PPPK tahap 3 Seleksi dan PPPK 2022 sesuai kisi-kisi yang dikeluarkan oleh Kemenpan RB /

4. Dalam proses pembelajaran menggunakan kelereng, bola, lidi, batu kecil serta gambar-gambar yang berhubungan dengan pembelajaran IPA sebagai media adalah sesuai dengan tahapan perkembangan berfikir anak yaitu sebagai tahapan...

Baca Juga: Kumpulan Soal PPPK 2021 dan Kunci Jawaban, Pilihan Ganda

a. Kemampuan menggunakan logika yang tidak terikat lagi dengan obyek yang bersifat konkrit

b. Anak mengamati lingkungannya secara intensif

c. Pengamatan bersifat egosentris

d. Anak memahami bilangan dan angka dengan obyek bersifat konkrit

e. Kemampuan mengoordinasikan sensasi melalui gerakan-gerakan dan tindakan fisik

Jawaban: D

5. Pak Otir menegur Bambang yang tidak mengerjakan tugas. Pak Otir meminta Bambang untuk duduk terpisah dengan temannya agar lebih fokus dalam mengerjakan tugas. Pembelajaran yang dilakukan oleh Pak Otir sesuai dengan teori dari...

a. Bandura

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah