Latihan Soal UTS PTS Mapel IPS Kelas 8 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 10 Januari 2022, 17:26 WIB
Ilustrasi. Berikut adalah latihan soal UTS PTS mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas 8 SMP lengkap dengan kunci jawabannya.
Ilustrasi. Berikut adalah latihan soal UTS PTS mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas 8 SMP lengkap dengan kunci jawabannya. /Aaron Burden/

RINGTIMES BANYUWANGI - Inilah prediksi tentang UTS PTS IPS kelas 8 SMP tahun 2022, lengkap dengan jawaban.

Adanya prediksi tentang UTS PTS IPS kelas 8 SMP yang dibuat pada artikel ini, diharapkan dapat membantu adik-adik untuk belajar. 

Mari mulai berlatih mengerjakan soal UTS PTS IPS kelas 8 SMP, serta memahami betul pembahasan yang telah diberikan.

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS Mapel IPA Kelas 8 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada Senin, 10 Januari 2022, berikut kumpulan soal IPS kelas 8 SMP beserta kunci jawaban dan pembahasan. 

1. Jawa Tengah memproduksi beras sedang-kan Lampung memproduksi kopi.Jawa Tengah, dapat memproduksi beras secara efisien. Demikian pula Lampung dapat memproduksi kopi secara efisien dan berkualitas. Hal ini menggambarkan ada-nya keunggulan ....

A. Bersaing

B. Absolut

C. Komparatif

D. Kompetitif

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah