Latihan Soal UTS PTS Fisika Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban, Materi Osilasi pada Bandul

- 14 Januari 2022, 08:36 WIB
Ilustrasi. Latihan soal UTS atau PTS mata pelajaran (mapel) Fisika untuk siswa kelas 10 SMA dilengkapi dengan kunci jawaban, materi osilasi pada bandul.
Ilustrasi. Latihan soal UTS atau PTS mata pelajaran (mapel) Fisika untuk siswa kelas 10 SMA dilengkapi dengan kunci jawaban, materi osilasi pada bandul. /

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut ini contoh latihan soal UTS atau PTS mata pelajaran Fisika untuk kelas 10 SMA/SMK/MA kurikulum 2013 materi osilasi pada bandul, lengkap disertai dengan kunci jawaban.

Halo adik-adik kelas 10, kalian bisa mencoba mengerjakan latihan soal UTS PTS Fisika materi osilasi pada bandul ini dirumah sebelum ujian di sekolah berlangsung agar mendapatkan nilai yang memuaskan.

Dilansir dari Bank Soal Kemdikbud pada Jumat, 14 Januari 2022, berikut latihan soal beserta kunci jawaban UTS PTS Fisika kelas 10.

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS Prakarya Kelas 10 SMA Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawabannya

1. Ditaman bermain tersedia beberapa spot ayunan yang panjangnya berbeda-beda sesuai dengan usia anak yang akan menggunakannya. Spot ayunan pertama panjangnya 1 m, spot ayunan kedua panjangnya 1,5 m, dan spot ayunan ketiga panjangnya 2 m. masing-masing spot ayunan memiliki dua ayunan dengan panjang yang sama.

Berikut ini adalah diagram bebas gaya dari anak-anak yang berayun, komponen gaya yang menyebabkan anak berayun adalah ...

A. m.g.sin θ
B. m.g.cos θ dan T
C. m.g.sin θ, m.g dan m.g.cos θ
D. m.g
E. m.g.cos θ

Jawaban: A. m.g.sin θ

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS Geografi Kelas 10 SMA Semester 2, Lengkap Dengan Kunci Jawabannya

2. Faktor yang mempengaruhi periode getaran bandul adalah ...

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah