Latihan Soal dan Jawaban UTS Mapel Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA Semester 2

- 19 Januari 2022, 11:20 WIB
 Yuk persiapkan UTS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Bahasa Indonesiakelas 12 SMA semester 2.
Yuk persiapkan UTS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Bahasa Indonesiakelas 12 SMA semester 2. /Pexels/ Lilartsy/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak latihan soal UTS atau Ujian Tengah Semester untuk mapel Bahasa Indonesia kelas 12 SMA semester 2, lengkap dengan kunci jawaban.

Adanya latihan soal UTS atau Ujian Tengah Semester mapel Bahasa Indonesia kelas 12 SMA yang kami buat pada artikel ini diharapkan dapat membantu adik-adik saat belajar di rumah.

Yuk mulai berlatih mengerjakan latihan soal UTS mapel Bahasa Indonesia kelas 12 SMA semester 2, serta pahami dengan baik kunci jawabannya yang dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 19 Januari 2021.

 Baca Juga: Kumpulan Soal UTS PTS Mapel Matematika Kelas 12 SMA Semester 2, Dilengkapi Kunci Jawaban

1. Cermati kalimat-kalimat berikut!

1) Turunnya nilai uang pesangon membuat para buruh turun ke jalan berdemonstrasi.

2) Penyiar itu memiliki suara yang sedap didengar dan wajah yang enak dipandang.

3) Meski harga tiketnya naik, masih banyak warga yang berminat naik kereta.

4) Bisa ular kobra bisa menyebabkan kematian orang yang digigitnya.

Kalimat yang didalamnya terdapat kata berpolisemi ditandai oleh angka …

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x