Latihan Soal dan Kunci Jawaban UAS Mapel Kimia Kelas 12 SMA 

- 24 Januari 2022, 14:48 WIB
Ilustrasi. Yuk persiapkan UAS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Kimia kelas 12 SMA.
Ilustrasi. Yuk persiapkan UAS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Kimia kelas 12 SMA. /PIXABAY/janeb13

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak latihan soal UAS atau Ujian Akhir Semester untuk mapel Kimia kelas 12 SMA, lengkap dengan kunci jawaban.

Adanya latihan soal UAS atau Ujian Akhir Semester mapel Kimia kelas 12 SMA yang kami buat pada artikel ini diharapkan dapat membantu adik-adik saat belajar di rumah.

Yuk mulai berlatih mengerjakan latihan soal UAS Kimia kelas 12 SMA, serta pahami dengan baik kunci jawaban yang diberikan dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 24 Januari 2021.

 Baca Juga: Kunci Jawaban Soal UTS Mapel Bahasa Inggris Kelas 12 SMA Semester 2

1. Diketahui sifat-sifat sinar radioaktif sebagai berikut!

1) Memiliki daya tembus paling lemah

2) Dibelokkan medan magnet ke arah kutub positif

3) Bermuatan positif

4) Tidak bermuatan listrik

Sifat-sifat sinar alfa ditunjukkan oleh nomor….

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x