Latihan Soal dan Kunci Jawaban Matematika Materi Bangun Ruang Sisi Lengkung Kelas 9 SMP MTs

- 26 Januari 2022, 21:27 WIB
Ilustrasi. latihan soal bangun ruang sisi lengkung mapel Matematika kelas 9 SMP MTs yang dilengkapi dengan kunci jawaban.
Ilustrasi. latihan soal bangun ruang sisi lengkung mapel Matematika kelas 9 SMP MTs yang dilengkapi dengan kunci jawaban. /hudsoncrafted / 277 images/

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak latihan soal bangun ruang sisi lengkung kelas 9 SMP MTs mata pelajaran (mapel) Matematika kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban.

Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik kelas 9 SMP MTs dalam menghadapi latihan soal materi bangun ruang sisi lengkung mapel Matematika dan juga dilengkapi dengan kunci jawaban.

Sebagaimana yang dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 26 Januari 2022 berikut adalah beberapa soal untuk dibuat latihan oleh adik-adik kelas 9 SMP MTs mapel Matematika yang dilengkapi juga dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Kunci Jawaban Essai Mata Pelajaran IPS Halaman 132 Kelas 8 SMP Semester 2 Buku Paket K13

1. Sebuah tabung jari-jari alasnya 3,5 cm dan tingginya 5 cm. Luas selimut tabung adalah...

a. 64

b. 110

c. 76

d. 84

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x