Latihan Soal Bab 4 IPS Kelas 9 SMP MTs, Dilengkapi dengan Kunci Jawaban

- 31 Januari 2022, 21:09 WIB
Ilustrasi. Latihan soal ulangan harian bab 4 IPS kelas 9 SMP MTs semester 2 dilengkapi kunci jawaban.
Ilustrasi. Latihan soal ulangan harian bab 4 IPS kelas 9 SMP MTs semester 2 dilengkapi kunci jawaban. /UNSPLASH/@hajjidirir

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak latihan soal ulangan harian Bab 4 kelas 9 SMP MTs mata pelajaran (mapel) IPS kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban.

Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik kelas 9 SMP MTs dalam menghadapi ulangan harian Bab 4 mapel IPS dan juga dilengkapi dengan kunci jawaban.

Sebagaimana yang dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 31 Januari 2022 berikut adalah beberapa soal untuk dibuat latihan oleh adik-adik kelas 9 SMP MTs mapel IPS yang dilengkapi juga dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 8 SMP Halaman 225 226 227 Pilihan Ganda Nomor 6 sampai 10 Ayo Berlatih Bab 12

1. Uang yang digunakan masyarakat umum dalam pembayaran barang disebut...

a. logam

b. giral

c. kartal

d. kertas

Jawaban: C

2. Kita bisa melakukan pembayaran di supermarket dengan kartu debet. Alat pembayaran ini disebut dengan uang...

a. sah

b. kartal

c. giral

d. bank

Jawaban: C

Baca Juga: Latihan Soal Try Out Bahasa Inggris kelas 12 SMA, Lengkap Beserta Kunci Jawaban

3. Fungsi asli uang adalah...

a. alat satuan hitung

b. alat tukar menukar

c. alat pembayaran

d. alat tukar menukar dan satuan hitung

Jawaban: B

4. Nilai yang tercantum dalam setiap mata uang disebut nilai...

a. asli

b. nominal

c. turunan

d. intrisnik

Jawaban: B

Baca Juga: Latihan Soal dan Kunci Jawaban Materi Seni Rupa, Mata Pelajaran Seni Budaya Kelas 9 SMP

5. Nilai tukar mata uang suatu negara terhadap mata uang negara lain disebut...

a. nilai intrisnik

b.  nilai eksternal

c. nilai internal

d. nilai nominal

Jawaban: B

6. Bank yang menerima simpanan hanya bentuk deposito berjangka, tabungan, atau bentuk lainnya adalah...

a. Bank Perkreditan rakyat

b. Bank Umum

c. Bank bagi hasil

d. bank Indonesia

Jawaban: B

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 8 SMP Halaman 225 226 Pilihan Ganda Nomor 1 sampai 5 Ayo Berlatih Bab 12

Itulah beberapa latihan soal Bab 4 IPS kelas 9 SMP MTs yang dilengkapi dengan kunci jawaban.

Disclaimer: latihan soal ini dibuat agar bertujuan untuk opsi belajar bagi adik-adik kelas 9 SMP MTs.***

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah