Soal Latihan Ulangan Harian Mapel PJOK Kelas 8 SMP Dilengkapi Kunci Jawaban

- 1 Februari 2022, 16:22 WIB
simak beberapa contoh soal latihan ulangan harian, mata pelajaran PJOK, kelas 8 SMP lengkap dengan kunci jawaban.
simak beberapa contoh soal latihan ulangan harian, mata pelajaran PJOK, kelas 8 SMP lengkap dengan kunci jawaban. /https://pixabay.com/id/photos/rakyat-nike-sepatu-gaya-hidup-2590524//

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak beberapa contoh soal latihan ulangan harian mata pelajaran PJOK, untuk kelas 8 SMP lengkap dengan kunci jawaban.

Halo adik-adik, bagaimana kabarnya? Saat ini kita akan belajar dan berlatih beberapa soal ulangan harian mata pelajaran PJOK untuk kelas 8 SMP.

Dikutip dari situs resmi Bank Soal Kemdikbud pada Selasa, 1 Februari 2022, berikut beberapa contoh soal latihan ulangan harian mata pelajaran PJOK beserta kunci jawabannya.

Baca Juga: Ukuran Sisi yang Menunjukkan Segitiga Lancip, Kunci Jawaban Matematika Halaman 45 Kelas 8 SMP

1. Letak ujung kaki belakang segaris dengan tumit kaki depan merupakan sikap start…

a. Long start

b. Standing start

c. Bunch start

d. Medium start

Jawaban: c. bunch start

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah