Latihan Soal Ulangan Tengah Semester IPA Kelas 9 SMP MTs, Dilengkapi dengan Kunci Jawaban

- 5 Februari 2022, 11:13 WIB
latihan soal UlanganTengah Semester IPA kelas 9 SMP MTs dilengkapi dengan kunci jawaban
latihan soal UlanganTengah Semester IPA kelas 9 SMP MTs dilengkapi dengan kunci jawaban /Pixabay/cherylt23

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak latihan soal Ulangan Tengah Semester kelas 9 SMP MTs mata pelajaran (mapel) IPA kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban.

Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik kelas 9 SMP MTs dalam menghadapi Ulangan Tengah Semester mapel IPA dan juga dilengkapi dengan kunci jawaban.

Sebagaimana yang dilansir dari lamanBank Sal Kemdikbud pada 5 Februari 2022, berikut adalah beberapa latihan soal untuk dibuat latihan oleh adik-adik kelas 9 SMP MTs  mapel IPA yang dilengkapi juga dengan kunci jawaban.

9Baca Juga: Latihan Soal UTS Semester 2 Matematika Kelas 9 SMp MTs, Dilengkapi dengan Kunci Jawaban

1. Di daerah tertentu banyak dihasilkan kedelai, maka dapat sebagai bahan untuk pembuatan tempe sehingga bisa memenuhi kebutuhan protein masyarakatnya, maka cara melestarikan jamur tempe untuk pengadaan bibit adalah...

a. membuat ragi dari Rhizopus oryzae

b. membuat bubuk streptococcus lactis

c. membuat cairan dari Lactobacilus lactis

d. membuat ragi dari Saccharomyces cerviseae

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x