Latihan Soal UTS PJOK Kelas 7 SMP Semester 2 Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

- 4 Maret 2022, 08:45 WIB
Ilustrasi. Latihan soal UTS PJOK untuk kelas 7 SMP semester 2 terbaru 2022 dilengkapi kunci jawabannya
Ilustrasi. Latihan soal UTS PJOK untuk kelas 7 SMP semester 2 terbaru 2022 dilengkapi kunci jawabannya /Pixabay/Sepph/

Baca Juga: Contoh Soal Latihan UTS PTS IPA Kelas 6 SD MI Lengkap dengan Kunci Jawaban

4. Dalam permainan sepak bola ada teknik untuk mengkontrol bola dengan mengunakan bagian-bagian tubuh adalah ...

a. tangan, punggung, kepala
b. Mata kaki, tumit, dan pinggang
c. kaki, paha, dada, kepala
d. Kaki, punggung, tangan

Jawaban : c. Kaki, paha, dada, kepala

5. Bagian kepala yang tepat bersentuhan dengan bola, dalam menyundul bola pada permainan sepak bola adalah …

a. Ubun-ubun kepala
b. Belakang kepala
c. Kening
d. dahi

Jawaban : dahi

6. Di bawah ini adalah termasuk teknik dalam permainan sepak bola . . .

a. Teknik lemparan ke dalam ; Teknik gerak tipu
b. Teknik menendang, teknik mengkontrol bola, teknik menggiring bola, teknik tipuan, teknik merebut bola
c. Teknik Menggiring bola ; Teknik melempar dan menangkap
d. Teknik pass atas ; Teknik gerak tipu

Jawaban : b. Teknik menendang, teknik mengkontrol bola, teknik menggiring bola, teknik tipuan, teknik merebut bola

Baca Juga: Contoh Soal Latihan UTS PTS IPS Kelas 6 SD MI Lengkap dengan Kunci Jawaban, Materi Globalisasi

Itulah latihan soal UTS PJOK untuk kelas 7 SMP semester 2 yang dilengkapi kunci jawabannya

Disclaimer: Konten ini dibuat untuk membantu adik-adik dalam proses belajar dan memahami materi mata pelajaran tersebut.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah