Latihan Soal UAS PAS Mapel Sejarah Kelas 11 SMA, Dilengkapi Kunci Jawaban

- 4 April 2022, 14:42 WIB
Ilustrasi - Yuk persiapkan UAS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Sejarah kelas 11 SMA.
Ilustrasi - Yuk persiapkan UAS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Sejarah kelas 11 SMA. /Pexels/

d. Menyiapkan angkatan bersenjara RI yang segera diberi kemerdekaan oleh Jepang

e. Melucuti tentara tentara Belanda pasca penyerahan Belanda di Kalijati

Jawaban: b. Membantu menghadapi perlawanan rakyat Indonesia sendiri

Baca Juga: Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 210, Membedakan Karakteristik Isi Teks Resensi

6. Maksud dari perjuangan diplomatif adalah melalui perundingan. Adapun tujuan diplomasi pemerintah ke berbagai negara adalah untuk mendapatkan pengakuan atas kemerdekaan Indonesia. Akhirnya Indonesia mendapat pengakuan dari Belanda atas kemerdekaan Indonesia melalui diplomasi yang dilakukan dalam...

a. Konferensi Meja Bundar

b. Perjanjian Roem-Royen

c. Perjanjian Linggarjati

d. Perjanjian Renville

e. Konferensi Inter-Indonesia

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah