Latihan Soal US PKN Kelas 9 SMP MTs Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022 Part 1

- 8 April 2022, 08:00 WIB
Simak latihan soal US PKN kelas 9 SMP MTs dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru tahun 2022 untuk belajar di rumah
Simak latihan soal US PKN kelas 9 SMP MTs dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru tahun 2022 untuk belajar di rumah /Pexels.com/Zen Chung

2. Alasan pemerintah membentuk lembaga independen Komnas HAM ialah …

a. Karena Negara Indonesia berdasarkan HAM
b. Demi kepentingan bangsa dan Negara RI
c. Sudah ada perjuangan HAM sejak dahulu kala
d. Karena HAM merupakan hak manusia sejak lahir

Jawab : d. Karena HAM merupakan hak manusia sejak lahir

Baca Juga: Latihan Soal US PAI Kelas 9 SMP MTs Terbaru, Lengkap dengan Kunci Jawaban Bagian 1
3. Kebijakan otonomi daearah dilatarbelakangi oleh …..

a. Terjadinya proses pemindahan kekuasaan dari pusat ke daerah
b. Daerah-daerah lebih kreatif dalam mengembangkan sumber dayanya
c. Putera-putera daerah dapat berpartisipasi dalam pembangunan di daerahnya
d. Pemerintah pusat tidak lagi dibebani memberikan anggaran kepada daerah

Jawab : b. Daerah-daerah lebih kreatif dalam mengembangkan sumber dayanya


4. Manusia adalah mahluk sosial karena manusia...

a. Bergantung pada orang lain
b. Selalu membutuhkan keluarga
c. Selalu membutuhkan keluarga
d. Hidup bermasyarakat

Jawab : d. Hidup bermasyarakat

Baca Juga: Latihan Soal US Ujian Sekolah IPS Kelas 9 SMP MTs Terbaru 2022 dengan Kunci Jawaban, Bagian 2 

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah