Soal dan Jawaban UAS PAS Prakarya Kelas 8 SMP MTs, Bagian dari Proses Finishing

- 17 Mei 2022, 22:04 WIB
Ilustrasi belahar/Yuk persiapkan UAS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Prakarya kelas 8 SMP.
Ilustrasi belahar/Yuk persiapkan UAS adik-adik dengan mempelajari latihan soal beserta kunci jawaban ini mapel Prakarya kelas 8 SMP. /Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak latihan soal UAS atau Ujian Akhir Semester untuk mapel Prakarya kelas 8 SMP, lengkap dengan kunci jawaban.

Adanya latihan soal UAS atau Ujian Akhir Semester mapel Prakarya kelas 8 SMP yang kami buat pada artikel ini diharapkan dapat membantu adik-adik saat belajar di rumah.

Yuk mulai berlatih mengerjakan latihan soal UAS Prakarya kelas 8 SMP, serta pahami dengan baik kunci jawaban yang diberikan dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 17 Mei 2021.

 Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 SMP Halaman 80, Chapter 6 Our Busy Reads

1. Berikut merupakan bagian dari proses finishing, kecuali….

a. diamplas

b. dicat

c. dipotong

d. digerinda

Jawab: C. dipotong

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 SMP Semester 2 Halaman 125, Chapter 9 Bigger Is Not Always Better

2. Sebelum melaksanakan praktik pembuatan kerajinan limbah keras, yang harus dilakukan adalah….

a. menyiapkan alat dan bahan

b. mewarnai kerajinan yang dibuat

c. menempelkan bahan pada media

d. membuat desain kerajinan

Jawab: A. menyiapkan alat dan bahan

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 SMP Semester 2 Halaman 128 129, Chapter 9 Bigger Is Not Always Better

3. Pengeringan bahan limbah keras dapat dilakukan dengan cara kovensional, yaitu dengan cara....

a. dikeringkan didalam oven

b. dikeringkan menggunakan hair dryer

c. dikeringkan langsung dibawah sinar matahari

d. dikeringkan menggunakan alat pengering khusus

Jawab: C. dikeringkan langsung dibawah sinar matahari

Baca Juga: Contoh Soal Ujian Sekolah IPS Kelas 8 SMP MTs Terbaru 2022, Disertai Kunci Jawaban

4. Benda kerajinan memiliki fungsi dalam pembuatannya diantara fungsi tersebut adalah, kecuali...

a. Sebagai benda hias

b. Ergonomis karya seni

c. Sebagai benda pakai dan benda hias         

d. Sebagai benda pakai

Jawab: B. Ergonomis karya seni

5. Di bawah ini adalah teknik pembuatan kerajinan dari bahan gips.....

a. Amplas 

b. Susun

c. Gosok

d. Cetak Tuang

Jawab: D. Cetak Tuang

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 204 Terbaru, Kegiatan 8.1 Materi Drama 

6. Berikut ini yang termasuk bahan lunak adalah....

a. Lilin, kain perca

b. Kayu, gerabah

c. Tanah liat, bubur kertas, lilin

d. Besi, rotan, tanah liat

Jawab: C. Tanah liat, bubur kertas, lilin

Itulah latihan soal UAS atau Ujian Akhir Semester untuk mata pelajaran Prakarya kelas 8 SMP semester 2, lengkap dengan kunci jawabannya.

Disclaimer: Artikel ini hanya digunakan untuk membantu adik-adik saat belajar. Tidak ada maksud membocorkan soal dan jawaban dapat dieksplor lebih lanjut.*** 

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x