Soal Ujian Sekolah Mapel PPKn Kelas 9 SMP MTs, Dilengkapi Kunci Jawaban

- 11 April 2022, 18:48 WIB
Ilustrasi. Yuk persiapkan Ujian Sekolah adik-adik dengan mempelajari kumpulan soal beserta kunci jawaban ini mapel PPKn kelas 9 SMP.
Ilustrasi. Yuk persiapkan Ujian Sekolah adik-adik dengan mempelajari kumpulan soal beserta kunci jawaban ini mapel PPKn kelas 9 SMP. /PIXABAY/toodlingstudio

c. Menganggap derajat bangsanya yang paling unggul sedangkan derajat bangsa lain rendah

d. Mengutamakan penggunaan barang-barang produk dalam negeri karena dapat menggerakan roda perekonomian

Jawaban: d. Mengutamakan penggunaan barang-barang produk dalam negeri karena dapat menggerakan roda perekonomian

4. Negara indonesia adalah Negara hukum yang termasuk landasan hukum dalam usaha pembelaan negara adalah...

A. UUD 1945 Pasal 27 ayat 3

B. Pancasila

C. UU no.3 th 2002

D. TAP MPR No.VII/MPR/2000 tentang POLRI dan TNI

Jawaban: C. UU no.3 th 2002

Baca Juga: Prediksi Soal Ujian Sekolah IPS Kelas 9 SMP Tahun 2022, Beserta Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah