Latihan Soal UAS PAS Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 15 April 2022, 11:24 WIB
latihan soal UAS PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 10 SMA terbaru 2022, lengkap dengan kunci jawaban.
latihan soal UAS PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 10 SMA terbaru 2022, lengkap dengan kunci jawaban. /Pexels.com/Ivan Samkov

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak latihan soal dan kunci jawaban  UAS PAS  mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk adik-adik kelas 10 SMA Terbaru 2022.

Adanya kunci jawaban ini diharapkan dapat membantu adik-adik siswa kelas 10 SMA dalam menyelesaikan latihan soal UAS PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia  Terbaru 2022.

Mari pelajari latihan soal UAS PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 10 SMA Terbaru 2022 berikut dan ayo kita kerjakan bersama-sama.

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS Geografi Kelas 10 SMA Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud  pada Jumat, 15 April 2022, berikut latihan soal dan kunci jawaban UAS PAS kelas 10 SMA mata pelajaran Bahasa Indonesia Terbaru 2022.  

1. Bagian isi dalam teks negosiasi terdiri atas .... serta tawar-menawar dab penyelesaian masalah.

a. penyampaian materi

b. kalimat pembuka

c. kata sapa

d. paragraf pembuka

e. pengenalan kedua pihak

Jawab: D. paragraf pembuka

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS Sosiologi Kelas 10 SMA Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

2. Bagian yang berisi negosiasi hingga tercapai kesepakatan atau perjanjian. Pernyataan tersebut terdapat pada bagian....

a. penutup

b. penyampaian materi

c. tawar-menawar dan penyelesaian masalah

d. negosiasi

e. pembuka

Jawab: C. tawar-menawar dan penyelesaian masalah

3. Bagian terakhir dalam teks negosiasi akan biasanya berisi tentang basa-basi yang memiliki arti, seperti ucapan terima kasih dan sebagainya. Bagian yang dimaksud adalah....

a. penutup

b. penyampaian materi

c. isi

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS Prakarya Kelas 10 SMA Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

d. tawar-menawar

e. pembuka

Jawab: A. penutup

4. Selain memprhatikan struktur, dalam membuat teks negosiasi juga harus memperhatikan kaidah....

a. kebahasaannya

b. keterampilan menulis

c. penyusun kata

d. kemampuan merangkai kata

e. penulisan

Jawab: A. kebahasaannya

5. Berikut ini kaidah teks negosiasi yang baik, kecuali....

a. Tidak menyajikan lebih dari tiga argumen dalam satu waktu.

b. Jabarkan kembali pokok bahasan pihak mitra negosiasi untuk menunjukan bahwa kamu telah mengerti.

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS Ekonomi Kelas 10 SMA Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

c. Menjelaskan pendapat orang lain.

d. Bangun argumen secara logis, rapat, mengikat, dan hati-hati.

e. Mulai dengan argumen yang paling kuat dan didukung dengan fakta.

Jawab: C. Menjelaskan pendapat orang lain.

Disclaimer: Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik untuk mengerjakan latihan soal UAS PAS Terbaru 2022.***

 

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x