Latihan Soal Ulangan Harian Matematika Kelas 7 SMP Dilengkapi Jawaban, Materi Bangun Datar

- 25 April 2022, 20:30 WIB
Inilah latihan soal ulangan harian untuk adik-adik Kelas 7 SMP mapel Matematika tentang materi Bangun Datar, dilengkapi kunci jawaban.
Inilah latihan soal ulangan harian untuk adik-adik Kelas 7 SMP mapel Matematika tentang materi Bangun Datar, dilengkapi kunci jawaban. /pexels.com/Karolina Grabowska

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut latihan soal ulangan harian mata pelajaran Matematika Kelas 7 SMP tahun 2021 dilengkapi dengan kunci jawaban pada materi Bangun Datar.

Yuk berlatih untuk mengerjakan latihan soal ulangan harian untuk materi Bangun Datar Kelas 7 SMP mata pelajaran Matematika.

Pelajari terlebih dahulu materi yang ada pada bab Bangun Datar dalam Matematika agar memudahkan adik-adik saat menghadapi ulangan harian nanti.

Baca Juga: Latihan Soal Ulangan Harian Matematika Kelas 7 SMP Dilengkapi Jawaban, Materi Aritmatika Sosial

Berikut adalah latihan soal ulangan harian tentang Bangun Datar pada mata pelajaran Matematika Kelas 7 SMP dilansir dari Bank Soal Kemdikbud dipandu oleh Sela Dwi Utari, S. Pd., Alumni Pendidikan Matematika, FTIK-UIN Khas Jember pada 25 April 2022.

1. Sifat segi empat berikut berikut yang tidak dimiliki persegi panjang adalah ...

a. kedua diagonal berpotongan dan membagi dua sama panjang

b. keempat sudut sama besar

c. terdapat dua pasang sisi yang sejajar

d. kedua diagonal berpotongan tegak lurus

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah