15 Latihan Soal UAS IPS Kelas 7 SMP Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 18 Mei 2022, 21:50 WIB
Simak pembahasan 15 latihan soal Ujian Akhir Semester (UAS), mata pelajaran IPS untuk kelas 7 SMP terbaru 2022.
Simak pembahasan 15 latihan soal Ujian Akhir Semester (UAS), mata pelajaran IPS untuk kelas 7 SMP terbaru 2022. /Pexels.com/Katerina Holmes

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak 15 latihan soal Ujian Akhir Semester (UAS), mata pelajaran IPS untuk kelas 7 SMP terbaru 2022.

Artikel 15 latihan soal UAS IPS kelas 7 SMP terbaru 2022 ini pun sudah dilengkapi dengan kunci jawaban untuk membantu proses pembelajaran adik-adik.

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 18 Mei 2022, berikut 15 latihan soal UAS IPS kelas 7 SMP, dengan kunci jawaban dan pembahasan dipandu oleh Ahmad Bahtiar Firdaus S.Pd Lulusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial UIN Malang.

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS Matematika Kelas 7 SMP MTS Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

1. Yang merupakan bentuk interaksi keruangan berikut ini, adalah

a. Budiman pagi-pagi berangkat kerja ke kota

b. Area pertanian di pedesaan semakin berkurang disebabkan rumah baru

c. Hasil produksi kendaraan lokal mampu bersaing dengan kendaraan

d. Sistem upah buruh di desa mengikuti hasil kesepakatan bersama

Jawab: a. Budiman pagi-pagi berangkat kerja ke kota

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x