Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 SMP Halaman 273, Ayo Kita Berlatih 8 6 Nomor 11 - 15

- 25 Mei 2022, 10:40 WIB
Kunci jawaban Matematika kelas 7 SMP halaman 273 lengkap tahun 2022 Ayo Kita Berlatih 8 6 nomor 11-15.
Kunci jawaban Matematika kelas 7 SMP halaman 273 lengkap tahun 2022 Ayo Kita Berlatih 8 6 nomor 11-15. /Tangkapan layar Buku Matematika kelas 7 SMP/Ebook Kemdikbud/

Panjang sisi = 10 cm

Panjang sisi seterusnya = 10, 5, 2.5, 1.25, dst

rasio = 1/2

Jumlah panjang sisi terbentuk = Stakhingga = a / (1 - r )

= 10 / ( 1 - 1/2)

= 10 / (1/2) = 20 cm

Jumlah keliling terbentuk = 3 x Jumlah panjang sisi terbentuk

= 3 x 20 = 60 cm

Jadi, semua panjang sisi yang terbentuk adalah 20 cm dan jumlah keliling yang terbentuk adalah 60 cm. 

Baca Juga: Rangkuman Materi Teks Prosedur Kelas 7 SMP Bahasa Indonesia, Terbaru 2022

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah