Soal UKK PAT Sejarah Kelas 11 SMA MA Terbaru 2022 Bagian 2

- 6 Juni 2022, 14:15 WIB
Ilustrasi. 1Soal UKK PAT Sejarah Kelas 11 SMA MA Terbaru 2022, dengan Kunci Jawaban Bagian 2
Ilustrasi. 1Soal UKK PAT Sejarah Kelas 11 SMA MA Terbaru 2022, dengan Kunci Jawaban Bagian 2 /pixabay/

Jawaban: e. Lahan pertanian semakin luas

9. Belanda memperoleh kebebasan untuk menaklukan Aceh setelah dicapai kesepakatan ...

a. Perjanjian Plakat pendek
b. Konvrensi London
c. Kongres Wina
d. Traktat Landon
e. Traktat Sumatra

Jawaban: e. Traktat Sumatra

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 SMP Halaman 121 Bab 2, Ayo Kita Berlatih Tentang Bilangan Asli dan Prima

10. Pelaksanaan sistem tanam paksa mendapat pro dan kontradari masyarakat di negeri Belanda, kelompok yang mendukung dilaksanakannya tanam paksa adalah ...

a. Kelompok konserfatif
b. Kelompok nasionalis
c. Kelompok pribumi
d. Kelompok revolusioner
e. Kelompok liberal

Jawaban: a. Kelompok konserfatif

Demikianlah soal UKK PAT sejarah untuk kelas 11 SMA MA terbaru 2022, dengan kunci jawaban bagian 2.

Selamat belajar.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah