Contoh Soal UKK PAT Sosiologi Kelas 11 SMA MA Kurikulum 2013

- 7 Juni 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi Contoh Soal UKK PAT Sosiologi Kelas 11 SMA MA Kurikulum 2013
Ilustrasi Contoh Soal UKK PAT Sosiologi Kelas 11 SMA MA Kurikulum 2013 /Makna Zaezar/ANTARA FOTO

RINGTIMES BANYUWANGI - Halo adik-adik, mari belajar contoh soal latihan UKK PAT, mata pelajaran Sosiologi untuk kelas 11 SMA MA kurikulum 2013.

Di bawah ini adalah contoh soal latihan Ujian Kenaikan Kelas (UKK) PAT mata pelajaran Sosiologi kurikulum 2013, untuk adik-adik kelas 11 SMA MA pelajari.

Adapun contoh soal UKK PAT mata pelajaran Sosiologi kelas 11 SMA MA berikut ini, telah dilengkapi dengan kunci jawaban yang memudahkan adik-adik dalam mempelajarinya.

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 6 Juni 2022, inilah contoh soal UKK PAT Sosiologi kelas 11 SMA MA kurikulum 2013, dengan kunci jawaban dipandu Arif Budiman, S.S., alumni Pendidikan IPS FIB UNEJ.

Baca Juga: Contoh Soal UAS Ekonomi Kelas 11 SMA MA Terbaru 2022 Lengkap

1. Suatu perbedaan yang didasarkan pada kriteria asal usul, tempat asal, dan kebudayaan merupakan pengertian dari diferensiasi berdasarkan ...

a. Klan
b. Suku Bangsa
c. Budaya
d. Ras
e. Agama

Jawaban: b. Suku Bangsa

2. Kemajemukan masyarakat Indonesia antara lain tampak apada penduduk suatu wilayah terdiri dari orang Jawa, Batak, Makasar, Maluku, Flores, Sunda, Bali, dan sebagainya. Mereka mengusung budaya kelompok masing-masing sehingga bagaikan mozaik yang tersusun dari banyak kepingan berbeda.

Struktur diferensiasi sosial tersebut terbentuk atas dasar ...

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x