Latihan Soal Biologi Kelas 10 SMA MA Terbaru 2022, Dilengkapi Pembahasan Bagian 1

- 17 Juni 2022, 10:50 WIB
Ilustrasi / Simak latihan soal Biologi SMA MA yang terbaru 2022 dengan pembahasan soal.
Ilustrasi / Simak latihan soal Biologi SMA MA yang terbaru 2022 dengan pembahasan soal. /Pexels/Chokniti Khongchum

d. Perlindungan hutan air dan tanah di Wonogiri.

e. Perlindungan stalagtid dan stalagmid dalam Goa Tabuhan

Kunci Jawaban : b (Perlindungan suku Asmat di Papua, dan suku Badui di Banten Selatan)

Baca Juga: Soal Latihan Materi Materi Narrative Text Mata Pelajaran Bahasa Inggris Kelas 10 SMA Terbaru

Pembahasan : Perlindungan alam antropologi bertujuan melindungi suku bangsa terisolir, beserta kebudayaannya misalnya suku Asmat di Papua, dan suku Badui di Banten Selatan.

2. Seorang siswa mencermati perbedaan lima kelas hewan vertebrata berdasarkan ruang jantung, suhu tubuh dan proses fertilisasi.

Ciri yang tepat dari hewan vertebrata yang diamati oleh siswa tersebut adalah .…

Hewan - Ruang - Jantung - Suhu Tubuh - Fertilisasi

a. Amphibia - 3 Poikiloterm - Eksternal Ovipar

b. Pisces - 2 Poikiloterm - Internal Ovipar

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah