Lima Butir Latihan Soal Bahasa Inggris Kelas 11 SMA, Dilengkapi dengan Pembahasan

- 10 Juli 2022, 17:01 WIB
Simak  lima butir latihan soal Bahasa Inggris untuk kelas sebelas SMA, dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasannya. Semoga bermanfaat.
Simak lima butir latihan soal Bahasa Inggris untuk kelas sebelas SMA, dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasannya. Semoga bermanfaat. /pixabay/

RINGTIMES BANYUWANGI – Hai adik-adik sekalian yang budiman. Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga semuanya sehat dan baik-baik saja ya.

Adik-adik sekalian yang terkasih, berikut adalah lima butir latihan soal Bahasa Inggris untuk kelas sebelas SMA, dilengkapi dengan pembahasannya.

Artikel ini memuat adalah lima butir latihan soal Bahasa Inggris untuk kelas sebelas SMA, dilengkapi dengan pembahasannya. Semoga dapat menjadi bahan pembelajaran adik-adik sekalian di rumah.

Simak adalah lima butir latihan soal Bahasa Inggris untuk kelas sebelas SMA, dilengkapi dengan pembahasannya, dalam bimbingan alumni Pendidikan Bahasa Inggris IAIDA, Shofia Munawaroh,S.Pd.

Baca Juga: Latihan Soal Untuk Kelas 11 SMA Mata Pelajaran Bahasa Inggris, Dilengkapi Dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan

1.........English every week in this English class

a.Learns

b.Learn

Jawaban. b.Learn

Pembahasan: Kalimat di atas merupakan Simple present tense, sehingga jawaban yang tepat adalah learn.

2.My doctor......a lot of madicine

a.Gives

b.Give

Jawaban. a.Gives

Pembahasan:  : Kalimat di atas merupakan Simple present tense, sehingga jawaban yang tepat adalah gives, karena dokter merupakan subjek tunggal. 

Baca Juga: Latihan Soal Bahasa Inggris Untuk Kelas 11 SMA, Dilengkapi Dengan Pembahasan

3.My wife......every morning and I don’t like it

a.Sleep

b.Sleeps

Jawaban. b.Sleeps

Pembahasan: : Kalimat di atas merupakan Simple present tense, sehingga jawaban yang tepat adalah sleeps, karena seorang istri adalah subjek tunggal.

4.They....in a big company

a.Work

b.Works

Jawaban. a.Work

Pembahasan: : Kalimat di atas merupakan Simple present tense, sehingga jawaban yang tepat adalah work, karena kata they artinya mereka dan mereka adalah subjek jamak.

Baca Juga: 10 Latihan Soal UTS PTS Sejarah Kelas 11 Terbaru 2022

5.When I invite Nadia, she always......

a.Comes

b.Come

Jawaban. a.Comes

Pembahasan:  : Kalimat di atas merupakan Simple present tense, sehingga jawaban yang tepat adalah comes karena Nadia merupakan subjek tunggal.

Demikian adalah lima butir latihan soal Bahasa Inggris untuk kelas sebelas SMA, dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasannya. Semoga bermanfaat dalam proses belajar di rumah.

Baca Juga: Latihan Soal UTS Sejarah Kelas 11 Terbaru 2022 Terengkap

Disclaimer:

Artikel latihan soal dengan pembahasan ini dibuat untuk membantu adik-adik memahami pembelajaran serta menjawab pertanyaan secara mandiri di rumah.*** 

Editor: Al Iklas Kurnia Salam

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah