Contoh Latihan Soal Ulangan Harian Matematika Kelas 5 SD MI Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022

- 21 Juli 2022, 12:40 WIB
Simak contoh latihan soal ulangan harian mata pelajaran Matematika kelas 5 SD MI terbaru 2022, lengkap dengan kunci jawaban.
Simak contoh latihan soal ulangan harian mata pelajaran Matematika kelas 5 SD MI terbaru 2022, lengkap dengan kunci jawaban. /Pixabay/Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut latihan soal dan kunci jawaban ulangan harian mata pelajaran Matematika untuk adik-adik kelas 5 SD atau MI terbaru 2022.

Adanya kunci jawaban ini diharapkan dapat membantu adik-adik siswa kelas 5 SD atau MI dalam mengerjakan latihan soal ulangan harian mata pelajaran Matematika terbaru 2022.

Ayo pelajari bersama latihan soal ulangan harian mata pelajaran Matematika kelas 5 SD atau MI  terbaru 2022 berikut.

Baca Juga: Latihan Soal Ulangan Harian Matematika Kelas 4 SD MI Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud berdasarkan panduan dari Alumni Pendidikan Matematika, FTIK-UIN Khas Jember, Sela Dwi Utari, S. Pd., pada Kamis, 21 Juli 2022, berikut latihan soal dan kunci jawaban ulangan harian kelas 5 SD atau MI mata pelajaran Matematika Terbaru 2022.

1. Bentuk pecahan desimal dari 3/4 yaitu ....

a. 0,35

b. 0,45

c. 0,75

d. 0,65

Jawab: C. 0,75

2. 5 x (8+7)=(5x8)+(5xn) n =

a. 8

b. 5

c. 7

d. 6

Jawab: C. 7

3.  Bentuk sederhana dari pecahan 12/36 yaitu ....

a. 1/3

b. 2/3

c. 1/2

d. ¼

Jawab: A. 1/3

Baca Juga: 10 Latihan Soal Ulangan Harian Matematika Kelas 2 SD MI Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

4. Sifat penjumlahan pada soal 1 yaitu.......

a. komutitif

b. distributif

c. komunikatif

d. assosiatif

Jawab: A. komutitif

5. 275+300 = n + n=

a. 200

b. 300

c. 250

d. 350

Jawab: B. 300

6. 85 x 99 = (85 x n ) - (85 x 1)nilai n =

a. 5

b. 9

c. 100

d. 90

Jawab: C. 100

Baca Juga: Latihan Soal Ulangan Harian Matematika Kelas 3 SD MI Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

7. 125 x 8 x 67 paling muda diselesaikan dengan menggunakan

a. sifat

b. distributif

c. komutatif

d. komutatif

Jawab: A. distributif

8. Bentuk sederhana dari pecahan 36/24 yaitu ....

a. 2/3

b. 3/5

c. 3/6

d. 3/2

Jawab: D. 3/2

9. Bentuk sederhana dari pecahan 8/12 yaitu ....

a. 1/3

b. 3/2

c. 2/3

d. 2/5

Jawab: C. 2/3

 Baca Juga: 10 Latihan Soal UTS PTS Matematika Kelas 8 SMP Terbaru 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

10. Bentuk pecahan desimal dari 3/5 yaitu ....

a. 0,5

b. 0,7

c. 0,6

d. 0,8

Jawab: C. 0,6

Demikianlah latihan soal dan kunci jawaban ulangan harian mata pelajaran Matematika untuk adik-adik kelas 5 SD atau MI terbaru 2022.

Disclaimer:

Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik memahami pembelajaran serta menjawab pertanyaan secara mandiri di rumah.

Artikel ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah