Latihan Soal PAI Ulangan Harian Kelas 5 SD MI Halaman 60 Ayo Kita Berlatih 1 dengan Kunci Jawaban Terbaru

- 27 Juli 2022, 11:30 WIB
ilustrasi. Berikut latihan soal ulangan harian Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kelas 5 SD MI dengan pembahasan kunci jawaban terbaru.
ilustrasi. Berikut latihan soal ulangan harian Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kelas 5 SD MI dengan pembahasan kunci jawaban terbaru. /Pexels/Lum3n/

RINGTIMES BANYUWANGI - Mari kita simak bersama latihan soal ulangan harian Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti untuk kelas 5 SD MI berikut yang telah dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan halaman 60 Ayo Kita Berlatih 1 untuk memudahkan adik-adik semua.

Artikel ini memuat 10 latihan soal ulangan harian Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti khusus materi Meledani rasul dan nabi allah untuk kelas 5 SD MI halaman 60 Ayo Kita Berlatih 1 dengan pembahasannya.

Materi ini dapat dijadikan acuan belajar adik-adik 5 SD MI di rumah, serta panduan bagi orang tua untuk mendampingi anaknya belajar halaman 60 Ayo Kita Berlatih 1 Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti.

Baca Juga: Latihan Soal Ulangan Harian IPS Kelas 5 SD MI Halaman 50 Ayo Kita Berlatih 1, Dilengkapi Kunci Jawaban

Dilansir dari laman Buku Kemdikbud pada 27 Juli 2022, berikut soal latihan ulangan harian Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti  kelas 5 SD MI disertai dengan pembahasan kunci jawaban serta arahan dari Alumni PGSD Universitas Terbuka, Addina Hidaya, S.Pd.

1. Perhatikan nama rosul di bawah ini!

  1. Adam as                           6)  Isa as
  2. Nuh as                              7) Ayyub as    
  3. Ibrahim as
  4. Musa as
  5. Muhammad SAW

 Berdasarkan pernyataan di atas, rosul yang termasuk  Ulul Azmi adalah . . . .

a. 1 , 2 , 3,5,6

b. 2 , 3, 4,5,6

c. 1,2 , 4 , 5,6

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah