Kunci Jawaban Serta Pembahasan Tema 1 Kelas 5 SD MI Subtema Organ Gerak Hewan Halaman 42 dan 43

- 29 Juli 2022, 11:30 WIB
Simak berikut kunci jawaban dan pembahasan Tema 1 kelas 5 SD MI Subtema Organ Gerak Hewan halaman 42 dan 43.
Simak berikut kunci jawaban dan pembahasan Tema 1 kelas 5 SD MI Subtema Organ Gerak Hewan halaman 42 dan 43. /Tangkap layar/ Buku Kemdikbud/

Baca Juga: Kunci Jawaban Mata Pelajaran Tema 1 Kelas 5 Halaman 65, Mengenal Aktivitas Manusia dan Organ Geraknya

Kelinci sendiri merupakan makhluk hidup bertulang belakang atau avertebrata, sedangkan siput avertebrata atau makhluk hidup tak bertulang belakang.

Kelinci berkembangbiak dengan cara melahirkan atau vivipar, sedangkan siput berkembangbiak dengan cara bertelur atau ovivar.

Tidak hanya itu saja, siput merupakan mahkluk hidup hermaprodit atau bisa menjadi jantan maupun betina di waktu yang berbeda. Jadi pada intinya, tetap butuh bantuan dari siput lainnya.

Lalu kenapa kelinci bisa berlari sangat cepat? Karena kelinci memiliki kaki belakang yang kuat untuk berlari dan melompat, sedangkan siput berjalan menggunakan perutnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 183 Uji Kompetensi Nomor 1 - 5, Bangun Ruang

Halaman 43

No Nama Hewan Organ Gerak Fungsi
1 Belalang Kaki dan sayap Untuk melompat dan memperjauh lompatan
2 Cacing Perut Mereka merayap di tanah dengan perut dan otot tubuhnya
3 Ubur-ubur Tentakel Untuk bergerak naik dan turun, tidak seperti ikan yang memiliki sirip dan ekor

Demikian kunci jawaban serta pembahasan latihan soal tema 1 kelas 5 SD MI subtema organ gerak hewan halaman 42 dan 43 yang dapat dirangkum.

Semoga kunci jawaban dan pembahasan yang diberikan bisa dipahami oleh adik-adik sekalian.

Disclaimer :

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah