Kunci Jawaban dan Pembahasan Latihan Soal Ulangan Harian Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI

- 30 Juli 2022, 15:40 WIB
Ilustrasi. Kunci Jawaban dan Pembahasan Latihan Soal Ulangan Harian Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI
Ilustrasi. Kunci Jawaban dan Pembahasan Latihan Soal Ulangan Harian Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI /Pexels.com/Max Fischer

Gagasan utama pada paragraf di atas adalah....

a. Bencana alam
b. Longsornya timbunan sampah
c. Penduduk mengungsi ke tempat aman
d. Korban bencana banyak

Jawaban: B. Longsornya timbunan sampah

Pembahasan: Gagasan utama adalah kalimat yang mencakup semua yang dibicarakan pada paragraf tersebut secara umum, tetapi tidak termasuk secara spesifik.  

Sederhananya dalam memahami gagasan utama pada paragraf adalah jika ada satu kalimat dalam paragraf tersebut membahas A, kemudian kalimat-kalimat berikutnya juga membahas tentang A maka, itu disebut gagasan utama.

Jadi untuk jawaban yang paling tepat adalah B, karena pada kalimat berikutnya masih membahas tentang bencana longsor timbunan sampah.

Demikian kunci jawaban serta pembahasan latihan soal ulangan harian pelajaran Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI.

Semoga kunci jawaban dan pembahasan yang diberikan bisa dipahami oleh adik-adik sekalian.

Disclaimer :

- Artikel ini dibuat untuk membantu siswa belajar.

Halaman:

Editor: Sofia Nabila Anwar

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah