Latihan Soal UTS PTS Matematika Kelas 4 SD dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan Terbaru 2022 Bagian 5

- 8 Agustus 2022, 16:30 WIB
Ilustrasi. Inilah latihan soal UTS PTS Matematika kelas 4 SD dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan terbaru 2022 bagian 5.
Ilustrasi. Inilah latihan soal UTS PTS Matematika kelas 4 SD dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan terbaru 2022 bagian 5. /Pexels/Pew Nguyen/

Pembahasan: 5 = 5
7 = 7
10 = 2 x 5
kpk = 2 x 5 x 7
= 70
Jadi, ketiga lampu tsb menyala bersama pada menit ke
= 10 + 70 = 80

23. 2/5 + 2/5 =

A. 3/5

B. 5/3

C. 1/5

D. 4/5

Jawaban: D. 4/5

Pembahasan: 2/5 + 2/5 = 2+2/5 = 4/5.

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS Matematika Kelas 4 SD dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan Terbaru 2022 Bagian 2

4. Hasil gambar untuk kolam ikan koi
Pak Amir memiliki 4 kolam budidaya ikan koi. Setiap kolam diisi 1000 liter air melalui selang. Debit air yang keluar melalui selang biasanya 20 dm3/menit. Berapa menit waktu yang dibutuhkan untuk mengisi seluruh kolam? ...

A. 200 menit

B. 20 000 menit

C. 2.000 menit

D. 50 menit

Jawaban: A. 200 menit

Pembahasan: Volume air di 4 kolam = 4 x 1000 = 4000 Liter

Debit air =

20 dm3/menit atau 20 Liter / menit,

Halaman:

Editor: Rika Wulandari

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah