Latihan Soal IPA Sifat Cahaya Kelas 4 SD, dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan Bagian 1

- 15 Agustus 2022, 15:30 WIB
Inilah latihan soal mata pelajaran IPA tentang sifat-sifat cahaya kelas 4 SD dengan kunci jawaban dan pembahasan bagian 1.
Inilah latihan soal mata pelajaran IPA tentang sifat-sifat cahaya kelas 4 SD dengan kunci jawaban dan pembahasan bagian 1. /Pixabay/ kkolosov/

Pembahasan: Lup merupakan salah satu penerapan sifat cahaya yaitu cahaya dapat dibiaskan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Ulangan IPA Materi Getaran Bunyi Kelas 4 SD MI Dilengkapi Pembahasan

47. Peristiwa yang merupakan bukti cahaya merambat lurus yaitu . . . .

A. memantulnya cahaya pada cermin

B. rambatan cahaya matahari yang lurus ketika melewati genting kaca

C. cahaya menembus benda bening

D. terbentuknya pelangi pada saat hujan

Jawaban: B. rambatan cahaya matahari yang lurus ketika melewati genting kaca

Pembahasan: Salah satu bukti bahwa cahaya merambat lurus adalah cahaya yang masuk melalui celah-celah jendela, juga genting kaca.

Berkas cahaya yang melewati genting kaca atau celah jendela, bila diamati dalam ruangan yang agak gelap akan terlihat seperti batang lurus.

Halaman:

Editor: Sofia Nabila Anwar

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x