Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal Ulangan PKn Materi Pancasila Sebagai Ideologi Negara Kelas 7 SMP MTs

- 16 Agustus 2022, 21:15 WIB
Ilustrasi - Simak pembahasan lengkap dari materi Pancasila sebagai ideologi Negara untuk adik-adik siswa kelas 8 SMP dan MTs.
Ilustrasi - Simak pembahasan lengkap dari materi Pancasila sebagai ideologi Negara untuk adik-adik siswa kelas 8 SMP dan MTs. /unsplash.com/Mufid Majnun

RINGTIMES BANYUWANGI ­– Berikut ini kunci jawaban dari soal ulangan PKn materi Pancasila sebagai ideologi negara kelas 7 SMP MTs yang dilengkapi pembahasan.

Para guru yang sedang mengajar dapat menjadikan kunci jawaban ini sebagai acuan untuk siswa yang kelas 7 SMP MTs mata pelajaran PKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan).

Diharapkan dari adanya kunci jawaban dan pembahasan ini, baik dari guru, orang tua maupun siswa bisa mempelajari dari soal ulangan PKn materi Pancasila sebagai ideologi negara.

Baca Juga: Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal Ulangan PKn Kelas 7 SMP MTs Materi Kerjasama Dalam Suatu Tujuan

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 16 Agustus 2022, inilah kunci jawaban dan pembahasan kelas 7 SMP MTs PKn yang dipandu oleh Alumni Pendidikan PKn di Universitas Muhammadiyah Malang, yaitu Kunti Nur Afifah, S.Pd.

1. Pancasila mempunyai fungsi dan kedudukan sebagai perjanjian luhur, yang artinya . .

A. Menjadi sumber dari segala hukum

B. Mengandung cita-cita nasional negara

C. Mempersatukan bangsa Indonesia

Halaman:

Editor: Rika Wulandari

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x